Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Selain PNS, Tekuni Strong by Zumba Bisa Jadi Pilihan Karier Atlet Setelah Pensiun

By Delia Mustikasari - Rabu, 5 Desember 2018 | 17:54 WIB
Mantan karateka nasional, Umar Syarief.
ISTIMEWA
Mantan karateka nasional, Umar Syarief.

Mantan karateka nasional, Umar Syarief, kini memilih mempromosikan strong by zumba dengan menjadi instruktur.

Umar Syarief berharap bahwa kegiatan sebagai instruktur strong by zumba bisa menjadi pilihan karier setelah pensiun.

"Saya ingin menginspirasi para atlet yang sudah pensiun, bahwa banyak kegiatan yang bisa dilakukan dan bisa menjadi pilihan hidup," ujar Umar ditemui BolaSport.com di Jakarta beberapa waktu lalu.

Awalnya, Zumba yang merupakan sebuah perusahaan fitnes dan ingin mengembangkan latihan heat training berbeda dari yang sudah ada di dunia.

Zumba selanjutnya memanggil sembilan orang ahli, salah satunya Ai Lee yang merupakan istri Umar Syarief.

"Seminggu mereka ditempa dalam manajemen dan edukasi. Istri saya dianggap paling cocok mengajarkan strong by zumba karena dia juga mantan atlet karate, juara dunia, dan instruktur yoga," ucap Umar.

"Dari situ saya mulai tertarik. Tetapi, saat iru saya lagi persiapan PON 2016. Saya katakan kepada istri kalau saya tertarik. Mungkin setelah pensiun, itu bagus karena saya ingin menginspirasi yang lain," aku Umar.

Umar selanjutnya membuat lamaran menjadi instruktur dan menyertakan video kepada tim edukasi Zumba.

"Saya memilih menjadi instruktur strong by zumba setelah menjalani operasi sebanyak delapan kali dan ini sesuatu yang lain. Sekarang saya bisa menginspirasi ke orang bagaimana soal konsep ini presentasi. Ini suatu tantangan buat saya setelah belajar presenting. Seiring berjalannya waktu, semua bisa saya lakukan," tutur Umar.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X