Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Wow, Naby Incaran Liverpool Lebih Sakti daripada Paul Pogba

By Anju Christian Silaban - Rabu, 26 Juli 2017 | 23:18 WIB
Naby Keita merayakan gol RB Leipzig ke gawang Werder Bremen pada partai lanjutan Bundesliga, 23 Oktober 2016.
ROBERT MICHAEL/AFP
Naby Keita merayakan gol RB Leipzig ke gawang Werder Bremen pada partai lanjutan Bundesliga, 23 Oktober 2016.

Gelandang RB Leipzig, Naby Keita, merupakan incaran utama Liverpool pada bursa transfer musim panas 2017.

"Mahar" 75 juta poundsterling (sekitar Rp 1,3 triliun) disiapkan tim beralias The Reds.

Tetap saja, kepindahan sosok asal Guinea itu bukan perkara mudah buat Manajemen Liverpool.

Sudah dua kali, tawaran Liverpool ditolak oleh pihak Leipzig.

"Uang sebesar itu tidak cukup untuk membeli Keita. Dia adalah pemain kelas dunia," kata Direktur Leipzig, Oliver Mintzlaff.


Pemain andalan RB Leipzig, Naby Keita.(ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM)

Pantaskah Keita dihargai begitu mahal?

Untuk menjawabnya, tengok saja statistik Keita bersama Leipzig pada Bundesliga 1, kasta teratas Liga Jerman, musim 2016-2017.

Lalu, bandingkan dengan kiprah Paul Pogba, yang memecahkan rekor transfer dunia (89,25 juta poundsterling) ketika pindah ke Manchester Unietd tahun lalu.

Kedua pemain sama-sama berperan sebagai gelandang box to box, yang dituntut mampu bertahan dan menyerang sama baiknya.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : Squawka, Bild

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X