Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Red Devils Tak Berkutik, Takluk dari Barcelona

By Scholastica Novena M.P.K - Kamis, 27 Juli 2017 | 08:45 WIB
Neymar dan Antonio Valencia berebut bola saat Barcelona menghadapi Manchester United pada pertandingan ICC 2017 di Maryland, Rabu (26/7/2017).
AFP
Neymar dan Antonio Valencia berebut bola saat Barcelona menghadapi Manchester United pada pertandingan ICC 2017 di Maryland, Rabu (26/7/2017).

Antonio Valencia sebenarnya sempat mencoba menahan, tetapi tak mampu menghalau gerakan pemain asal Brasil tersebut.

Pada menit ke-40, Javier Mascherano yang berhasil lolos dari penjagaan pemain lawan bisa mengarahkan bola ke Messi.

Daley Blind yang terpaksa menarik seragam Messi.

Barca kembali mendapat kesempatan, tendangan bebas Messi terarah pada Suarez yang selanjutnya diarahkan ke gawang.

Lagi-lagi penyelamatan De Gea menggagalkannya.

Babak pertama berakhir. Barca unggul 1-0 atas MU.

Babak Kedua

Babak kedua dimulai dengan turunnya bebrapa pemain cadangan ke lapangan dari kedua klub.

Ernesto Valverde mengganti semua pemainnya dengan skuat cadangan, kecuali kiper Jesper Cillessen.

Arda Turan, Paco Alcacer, Munir El Haddadi, dan Gerard Pique merumput menggantikan Neymar dkk yang berlaga pada 45 menit pertama.


Editor :
Sumber : skysport, theguardians

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X