Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Demi Muluskan Transfer ke Sevilla, Winger Manchester City Sampai Diculik

By Ade Jayadireja - Selasa, 1 Agustus 2017 | 22:06 WIB
Jesus Navas saat menjalani tes medis di Sevilla.
DOK SEVILLA
Jesus Navas saat menjalani tes medis di Sevilla.

Sevilla punya cara unik untuk mengumumkan perekrutan Jesus Navas.

Seperti dikutip dari Bolasport.com, Sevilla meresmikan transfer Jesus Navas dari Manchester City pada Selasa (1/8/2017).

Mereka mengikat sang pemain dengan kontrak berdurasi empat tahun ke depan.

Sebelum memberi pengumuman kepada publik, Sevilla merilis video unik yang bertujuan memberi sedikit bocoran soal transfer Navas.

Dalam tayangan berdurasi 46 detik tersebut, dua pria bertopeng tampak menculik Navas yang sedang berjalan di pinggir jalan.

Baca juga:

Winger berumur 31 tahun itu dimasukkan ke bagasi mobil dalam kondisi kepala ditutup kantong plastik hitam.

Adegan selanjutnya adalah Navas memasuki lapangan Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, kandang Sevilla.

Navas pernah berseragam Sevilla selama rentang waktu 2003–2013.

Pengabdian panjang pemain asal Spanyol itu menghasilkan total enam gelar juara.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Youtube.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X