Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kini Merengek, Dulu Mesut Oezil Lewatkan Dua Kesempatan Bergabung dengan Manchester United

By Scholastica Novena M.P.K - Jumat, 20 Oktober 2017 | 21:15 WIB
Aksi Mesut Oezil (kiri) saat membela Werder Bremen menghadapi Anorthosis Famagusta dalam partai Liga Champions di Nikosia, 26 November 2008.
SAKIS SAVVIDES / AFP
Aksi Mesut Oezil (kiri) saat membela Werder Bremen menghadapi Anorthosis Famagusta dalam partai Liga Champions di Nikosia, 26 November 2008.

Mesut Oezil kini dikabarkan sangat ingin bergabung dengan Manchester United, padahal pesepak bola Jerman tersebut pernah melewatkan kesempatan emas menuju Setan Merah dua kali.

Pada 2010, Manchester United yang masih diasuh oleh Sir Alex Ferguson mengincar Mesut Oezil.

Sang gelandang serang kala itu tengah naik daun berkat performanya di Werder Bremen.

Namun, Oezil yang saat itu berusia 21 tahun memilih bergabung ke Real Madrid dengan tebusan senilai 15 juta euro.

(Baca Juga: Bikin Geram, Manchester United Akan Gantikan Jose Mourinho dengan Eks Pelatih Barcelona)

Dilansir BolaSport.com dari Manchester Evening News, Wayne Rooney mendesak Ferguson untuk mendatangkan Oezil.

Rooney tertarik dengan Oezil setelah mereka berhadapan di perempat final Piala Dunia 2010.


Pemilik Arsenal, Stan Kroenke, bersalaman dengan gelandang The Gunners, Mesut Oezil, seusai kemenangan di final Piala FA 2017 kontra Chelsea pada 27 Mei 2017 di Stadion Wembley, London.(ADRIAN DENNIS/AFP)

Kala itu Jerman unggul 4-1 atas Inggris dalam laga di Bloemfontein, Afrika Selatan.

Kemudian pada 2013, Manchester United mencoba kembali mendekati Oezil.


Editor : Beri Bagja
Sumber : manchestereveningnews.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X