Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rumor soal Manchester United Kian Kencang, Mesut Oezil Dianggap Punya Kontrak Sosial

By Anju Christian Silaban - Sabtu, 21 Oktober 2017 | 18:52 WIB
Aksi Mesut Oezil dalam partai Liga Inggris antara Arsenal lawan Leicester City di Stadion Emirates. London, 11 Agustus 2017.
IAN KINGTON/AFP
Aksi Mesut Oezil dalam partai Liga Inggris antara Arsenal lawan Leicester City di Stadion Emirates. London, 11 Agustus 2017.

Manajer Arsenal, Arsene Wenger, tidak meragukan komitmen Mesut Oezil, yang kian gencar dikabarkan bakal hengkang.

Kontrak gelandang asal Jerman itu bersama Arsenal bakal kedaluwarsa setelah 30 Juni 2018.

Diwartakan media-media Inggris, Manchester United bakal menjadi destinasi selanjutnya buat Oezil.

Seiring rumor tersebut, terlebih lagi tanpa tanda tangan pembaruan kontrak, publik mulai meragukan keseriusan Oezil pada sisa masa baktinya,

Tidak demikian dengan sikap Wenger terhadap pemain berusia 29 tahun tersebut.

"Saat seorang pemain membela Arsenal, komitmennya tidak berkaitan dengan durasi kontrak," ucap Wenger seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Oezil tetap bertanggung jawab terkait performanya pada akhir pekan. Dia memiliki kontrak sosial dengan rekan-rekan setimnya," kata sang juru taktik.

(Baca Juga: Apa yang Dikatakan Choirul Huda di Warung Kopi Menjadi Kenyataan)

Benar atau tidak penuturan Wenger bisa dilihat ketika Arsenal melawan Everton pada partai lanjutan Liga Inggris di Stadion Goodison Park, Minggu (22/10/2017).

Oezil sendiri dianggap tampil buruk pada musim 2017-2018.

Bermain dalam enam partai Liga Inggris, dia belum menyumbangkan gol atau assist.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : transfermarkt.com, SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X