Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Derbi Merseyside - Fakta Unik Everton, Penghuni Pertama Stadion Anfield!

By Jumat, 8 Desember 2017 | 22:12 WIB
Stadion Anfield di kota Liverpool.
ANTHONY DEVLIN/AFP
Stadion Anfield di kota Liverpool.

Stadion Anfield merupakan benteng tangguh Liverpool hampir sepanjang sejarah kubu The Reds.

Anfield adalah salah satu stadion paling terkenal Liga Inggris, sebuah monumen terhadap arti sepak bola di negeri Ratu Elizabeth II.

Namun, tahukah Anda kalau penghuni pertama stadion ikonik tersebut bukanlah Liverpool, melainkan rival kesumat mereka, Everton?

BolaSport.com mengetahui fakta ini saat mengikuti tur di Stadion Anfield pada pertengahan bulan lalu sebagai rangkaian lawatan pemenang Standar Chartered Cup 2017 ke Liverpool.

The Toffees pernah bermukim di stadion yang terletak di Anfield Road itu pada awal-awal berdirinya klub.

Everton bermain di Anfield Road pada 1884. Namun, pada awalnya mereka tidak memiliki stadion tersebut.

Para founding fathers Everton menyewanya dari pembuat bir lokal, Orrell Bersaudara.

(Baca Juga: Calon Rekrutan Persija, Felipe Melo, Pernah Kalahkan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi)

Menurut situs resmi klub, para pendiri Everton, dengan menggunakan sekop dan peralatan lainnya, mengubah Anfield Road dari tanah untuk merumput sapi menjadi lapangan sepak bola yang layak pada masanya.

Laga perdana Everton di Anfield adalah melawan Earlestown pada 27 September 1884, enam tahun sebelum Liverpool FC lahir.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X