Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pep Guardiola Minta Wasit Prioritaskan Keselamatan Pemain daripada Diving

By Sri Mulyati - Sabtu, 23 Desember 2017 | 14:51 WIB
Manajer Manchester City, Josep Guardiola, mendengarkan pernyataan Raheem Sterling dalam konferensi pers di Manchester, Inggris, pada 16 Oktober 2017.
PAUL ELLIS/AFP
Manajer Manchester City, Josep Guardiola, mendengarkan pernyataan Raheem Sterling dalam konferensi pers di Manchester, Inggris, pada 16 Oktober 2017.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, melontarkan kritk pedas terhadap para wasit di Premier League atau kasta teratas Liga Inggris.

Pep Guardiola masih belum terima akan tekel horor yang diterima oleh Kevin De Bruyne dan Raheem Sterling saat melawan Tottenham Hotspur pada 16 Desember 2017.

Kedua pemain tersebut mendapat tekel keras dari Harry Kane dan Dele Alli.

Namun kedua pemain tersebut tak mendapat kartu merah dari wasit Craig Pawson yang memimpin pertandingan.

(Baca Juga: Pep Guardiola Ingin Lindungi Pemain Manchester City dari Permainan Keras)

Kane dan Alli hanya mendapat kartu kuning dari sang wasit.

Hal inilah yang membuat Guardiola geram akan kepemimpinan wasit di Liga Inggris.

"Semua orang berteriak tentang diving dan wasit memang harus menghukum pemain yang melakukan hal ini," kata Guardiola seperti dilansir BolaSport.com dari SkySports.com.

"Namun hal yang lebih penting adalah wasit harus melindungi para pemain," ujar Guardiola.

(Baca Juga: Bahagianya Manchester City Setelah John Stones dan David Silva Kembali)

Guardiola pun menegaskan bahwa hal yang ia maksud tak hanya ditujukan untuk para pemain Manchester City.

Protes tersebut ia layangkan untuk melindungi semua pemain yang tampil di Liga Inggris.

Manchester City cukup beruntung karena Kevin De Bruyne dan Raheem Sterling tak mendapat cedera meski mendapat tekel horor.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X