Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

RESMI: David Silva Ungkap Penyebab Dirinya Menghilang di Beberapa Laga Manchester City

By Kautsar Restu Yuda - Rabu, 3 Januari 2018 | 22:02 WIB
Gelandang Manchester City, David Silva (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Swansea City dalam laga Liga Inggris di Stadion Liberty, Swansea, pada 13 Desember 2017.
GEOFF CADDICK/AFP
Gelandang Manchester City, David Silva (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Swansea City dalam laga Liga Inggris di Stadion Liberty, Swansea, pada 13 Desember 2017.

Gelandang Manchester City David Silva, akhirnya buka suara perihal penyebab ketidakhadirannya di beberapa laga The Citizens.

David Silva menyampaikan pernyataan resmi terkait penyebab keabsenan dirinya di beberapa laga Manchester City.

Silva mengungkapkan bahwa anak lahir secara prematur dan masih menjalani serangkaina perawatan medis.

Melalui akun Twitter pribadi yang dilansir BolaSport.com, Silva menyampaikan,"Saya ingin mengucapkan terima kasih untuk Anda semua atas cinta dan harapan baik yang telah diterima dalam beberapa minggu terakhir, terima kasih khusus kepada rekan setim saya, manajer dan semua klub karena memahami situasi saya."

"Saya juga ingin berbagi dengan Anda kelahiran anak saya bernama Mateo, yang lahir sangat prematur dan berjuang dari hari ke hari dengan bantuan tim medis," tulis Silva.

Penyataan tersebut sekaligus mengakhiri pelbagai spekulasi yang beredar di linimasa, mulai dari dugaan istri Silva mengalami keguguran hingga isu sang pemain tengah menjalani pengobatan akibat terkena kanker.

Pemain asal Spanyol tersebut sempat membuat bingung pada penggemar sepak bola Inggris, kala ia tiba-tiba absen menghadapi Tottenham Hotspur (16/12/2017).

Padahal tidak ada kabar bahwa pemain berusia 31 tahun itu mengalami cedera.

Silva sempat kembali bermain melawan Bournemouth (23/12/2017), sebelum akhir kembali absen pada laga versus Newcastle United (27/12/2017) dan Crystal Palace (31/12/2017).


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com/21LVA

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X