Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piero Ausilio Percaya Diri Inter Milan Bisa Tuntaskan Transfer Bek Sayap Nice

By Verdi Hendrawan - Jumat, 4 Agustus 2017 | 19:49 WIB
Aksi bek sayap Nice, Dalbert Henrique (tengah), berduel dengan pemain Rennes, Morgan Amalfitano (kanan), dalam pertandingan Liga Prancis 2016-2017 di Stadion Roazhon Park, Rennes, Prancis, pada 12 Februari 2017.
JEAN-FRANCOIS MONIER / AFP
Aksi bek sayap Nice, Dalbert Henrique (tengah), berduel dengan pemain Rennes, Morgan Amalfitano (kanan), dalam pertandingan Liga Prancis 2016-2017 di Stadion Roazhon Park, Rennes, Prancis, pada 12 Februari 2017.

Direktur Olahraga Inter Milan, Piero Ausilio, mengaku percaya diri bahwa usaha yang tengah ia lakukan untuk memboyong bek sayap Nice, Dalbert Henrique, bisa dituntaskan sesuai harapan.

Sebelumnya, Dalbert Henrique mengaku ingin bergabung dengan Inter Milan. Namun, transfer pemain berusia 23 tahun itu masih terganjal kesepakatan harga.

Nice meminta pihak Inter Milan untuk menebus klausul pelepasan yang ada di dalam kontrak Dalbert sebesar 30 juta euro (sekitar Rp 472 miliar).

Melalui sebuah wawancara dengan media Italia, Premium Sport, Piero Ausilio mengatakan Inter bakal segera memiliki Dalbert, walaupun ia juga mengaku memiliki incaran lain.

Baca Juga:

"Kami semakin dekat dengan pembelian Dalbert. Kesepakatan dengan Nice belum bisa kami dapatkan, tetapi sang pemain ingin bergabung dengan kami," tutur Ausilio.

"Negosiasi sedang berlangsung dan kami berharap semuanya akan berjalan dengan benar. Kami juga tertarik dengan Yann Karamoh, tetapi dia tidak sedekat Dalbert," ucapnya.

Menurut media Prancis, Nice-Matin, kesepakatan transfer tersebut diperkirakan dapat segera tercapai pada awal pekan depan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Premiumsporthd.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X