Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Juventus Ungkap Posisi yang Bisa Dimainkan Mario Mandzukic Selain sebagai Striker

By Kautsar Restu Yuda - Selasa, 31 Oktober 2017 | 04:41 WIB
Penyerang Juventus asal Kroasia, Mario Mandzukic, saat beraksi di pertandingan Serie A melawan Crotone di Juventus Stadium, Turin, 21 Mei 2017.
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Penyerang Juventus asal Kroasia, Mario Mandzukic, saat beraksi di pertandingan Serie A melawan Crotone di Juventus Stadium, Turin, 21 Mei 2017.

Pelatih Juventus Massimiliano Allegri, mengapresiasi fleksibilitas salah satu anak asuhnya, Mario Mandzukic.

Pada konferensi pers jelang matchday 4 Liga Champions kontra Sporting CP (1/11/2017), Massimiliano Allagri memberikan komentar terkait Mario Mandzukic.

"Mandzukic adalah pemain dengan karakter," ujar Allegri dikutip BolaSport.com dari Football Italia.

"Mandzukic bisa bermain di posisi manapun, bahkan sebagai bek tengah atau gelandang, kecuali kiper," ucap Allegri.

(Baca Juga: Demi Keadilan, Luciano Spalletti Enggan Mainkan Joao Cancelo)

Semenjak kedatangan Gonzalo Higuain dari Napoli, striker asal Kroasia itu lebih sering bermain di posisi winger kiri.

Pada posisi tersebut, Mandzukic berperan sebagai wide target man dalam formasi 4-2-3-1.

Pemain berusia 31 tahun itu menjadi target umpan dari rekan-rekannya, namun tidak berada di posisi nomor 9 atau sentral melainkan berada di sisi kiri penyerangan.

(Baca Juga: Presiden Real Madrid Jelaskan Mengapa Harga Harry Kane Lebih Mahal Dibandingkan Neymar)

Kala menerima umpan tersebut, Mandzukic memiliki dua pilihan.

Pertama, ia menjadi pemantul dengan mengirim umpan tersebut ke Higuain yang berada di posisi ujung tombak.

Kedua, bola itu langsung Mandzukic eksekusi ketika para pemain lawan sibuk mengawal Higuain.

(Baca Juga: Liverpool Telah Temukan Sosok Pengganti Jika Emre Can Hengkang ke Juventus)

"Terkait dengan Mandzukic, dia adalah pemain eclectic yang memiliki kemauan dan tekad bermain di mana saja, dan karena itulah dia adalah pemain penting," ujar Allegri kembali menegaskan.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : football-italia.net, Calciomercato.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X