Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mantan Presiden PSSI-nya Italia Diduga Melakukan Pelecehan Seksual

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 21 November 2017 | 11:19 WIB
Mantan pelatih AC Milan dan tim nasional Italia, Cesare Maldini (paling kiri) bersama Presiden Liga Amatir Italia, Carlo Tavecchio (tengah)  dalam Konferensi Olahraga Dubai pada tahun 2008.
MARWAN NAAMANI/AFP
Mantan pelatih AC Milan dan tim nasional Italia, Cesare Maldini (paling kiri) bersama Presiden Liga Amatir Italia, Carlo Tavecchio (tengah) dalam Konferensi Olahraga Dubai pada tahun 2008.

Mantan Presiden FIGC (PSSI-nya Italia) yang baru saja mengundurkan diri, Carlo Tavecchio, diduga melakukan tindakan asusila yaitu pelecehan seksual terhadap seorang wanita.

Baru beberapa hari mengundurkan diri dari kursi Presiden FIGC, Tavecchio sudah mendapatkan kasus baru yang menjerat dirinya.

Pria berusia 74 tahun tersebut mengundurkan diri setelah Italia gagal lolos ke pagelaran Piala Dunia 2018.

Dalam tiga tahun masa kepemimpinannya, banyak skandal yang menghampiri dirinya seperti dilansir BolaSport.com dari Football Italia.

Saat kampanye pemilihan ketua FIGC, Tavecchio membuat sebuah komentar rasis yang ditujukan pada para pemain kulit hitam di Italia.

(BACA JUGA: Ternyata Gian Piero Ventura Berperang dengan Pemain Senior Timnas Italia Jelang Laga Melawan Swedia)

Setelah itu muncul juga sebuah rekaman dimana Tavecchio menghina kaum Yahudi dan kelompok LGBT.

Kini setelah mengundurkan diri, La Stampa malaporkan bahwa ia diduga melakukan pelecehan seksual pada seorang wanita yang tak disebutkan namanya.

Wanita tersebut bekerja sebagai seorang eksekutif olahraga, ia mengunjungi Tavecchio di kantornya untuk mendiskusikan tentang pekerjaan.

Namun Tavecchio kemudian mencoba melakukan tindakan asusila dan menutup tirai agar tak terlihat dari luar.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X