Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Babak I Juventus Vs Udinese - Higuain Gagal Penalti, Si Nyonya Tua Tetap Mampu Ungguli Zebra Kecil

By Putra Rusdi Kurniawan - Minggu, 11 Maret 2018 | 22:00 WIB
Penyerang Juventus, Paulo Dybala, merayakan golnya ke gawang Udinese dalam lanjutan Liga Italia, Minggu (11/3/2018) di Allianz Stadium Turin.
MIGUEL MEDINA/AFP
Penyerang Juventus, Paulo Dybala, merayakan golnya ke gawang Udinese dalam lanjutan Liga Italia, Minggu (11/3/2018) di Allianz Stadium Turin.

Diwarnai kegagalan penalti Gonzalo Higuain, Juventus unggul 1-0 atas Udinese pada babak pertama di Stadion Allianz, Minggu (11/3/2018) pukul 21.00 WIB

Bermain di kandang sendiri, Juventus langsung mengambil inisiatif menyerang sejak menit awal.

Duo Argentina, Gonzalo Higuain dan Paulo Dybala masih menjadi andalan Juventus untuk membobol gawang Albano Bizzari

Namun, meski menguasai permainan Si Nyonya Tua kesulitan untuk masuk ke area pertahanan Udinese pada 15 menit awal laga.

Terus menekan, anak asuhan Massimiliano Allegri akhirnya sukses membuka keunggulan pada menit ke-20 lewat tendangan bebas Paulo Dybala.

(Baca Juga: Jauh Sebelum Egy Maulana, Pemain Ini Sudah Mengadu Nasib di Eropa, Liga Italia)

Meski unggul 1-0, Juventus tak mengendurkan serangan dan punya peluang untuk menggandakan keunggulaan saat wasit menunjuk titik putih setelah Paulo Dybala dilanggar Gabriele Angella pada menit ke-37.

Sayang eksekusi penalti Gonzalo Higuain gagal membuah gol setelah eksekusi pemain asal Argentina ini berhasil ditepis Albano Bizzari.

Skor 1-0 untuk keunggulan Juventus pun bertahan hingga babak pertama berakhir.

Juventus 1-0 Udinese (Paulo Dybala 20')


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X