Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mantan Winger Real Madrid Ini Jadi Target AC Milan di Musim Panas

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Rabu, 11 April 2018 | 14:48 WIB
Penyerang sayap Napoli, Jose Callejon (kiri), berduel dengan bek Bologna, Adam Masina, dalam partai Liga Italia di Stadion Renato Dall'Ara, Bologna, 10 September 2017.
FILIPPO MONTEFORTE / AFP
Penyerang sayap Napoli, Jose Callejon (kiri), berduel dengan bek Bologna, Adam Masina, dalam partai Liga Italia di Stadion Renato Dall'Ara, Bologna, 10 September 2017.

AC Milan dikabarkan tengah meminati winger Napoli, Jose Callejon, menyusul rekan setimnya, Pepe Reina, yang setuju pergi pada akhir musim.

Dilansir BolaSport.com dari laman Calcio Mercato, AC Milan dikabarkan tengah mengincar penyerang sayap Napoli, Jose Callejon.

Disebut-sebut direktur olahraga AC Milan, Massimiliano Mirabelli, terkesan pada pemain 32 tahun tersebut.

Callejon menjadi opsi bagi skuat Gennaro Gattuso andai tak berhasil merekrut Memphis Depay dari Olympique Lyon atau Domenico Berardi dari Sassuolo.

Gattuso memang memberikan dampak yang nyata bagi AC Milan sejak kedatanganya menggantikan Vincenzo Montella pada akhir November tahun lalu.

(Baca Juga: Pelatih AS Roma Siapkan Rencana Besar Usai Singkirkan Barcelona)

Terakhir, skuat Rossoneri berhasil dibimbingnya hingga melaju ke babak final Coppa Italia.


Ekspresi pelatih AC Milan, Gennaro Gattuso, dalam laga leg kedua babak 32 besar Liga Europa kontra Ludogorets di Stadion San Siro, Milan, Italia, pada 22 Februari 2018.(MARCO BERTORELLO/AFP)

Gattuso diyakini mampu membuat perubahan bagi publik stadion San Siro, oleh karena itu mereka membutuhkan pemain baru di musim depan.

Andai Callejon memutuskan ke AC Milan, langkah mantan pemain Real Madrid ini akan menyusul sang kompatriot sekaligus penjaga gawang Napoli, Pepe Reina.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : transfermarkt.com, calciomercato.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X