Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Telanjur Betah di Inter Milan, Rafinha Ogah Pulang ke Barcelona

By Wisnu Nova Wistowo - Kamis, 12 April 2018 | 20:45 WIB
Gelandang Inter Milan, Rafinha (kedua dari kiri), beraksi dalam laga Liga Italia kontra AC Milan di Stadion San Siro, Milan pada 4 April 2018.
MIGUEL MEDINA/AFP
Gelandang Inter Milan, Rafinha (kedua dari kiri), beraksi dalam laga Liga Italia kontra AC Milan di Stadion San Siro, Milan pada 4 April 2018.

Gelandang berusia 25 tahun, Rafinha Alcantara, berharap dikontrak permanen karena telanjur betah di Inter Milan.

Rafinha merupakan pemain berstatus pinjaman yang didatangkan dari FC Barcelona pada Januari 2018.

Dalam kontrak peminjamannya terdapat opsi untuk diikat secara permanen pada musim panas tahun ini dengan banderol sebesar 35 juta euro atau sekitar Rp 593 miliar.

"Saya belajar bahasa Italia dan ingin tetap di sini. Saya sangat menginginkan Inter, betah, dan senang di sini," kata Rafinha seperti dilansir BolaSport.com dari Premium Sport.

Sejak berlabuh di Stadion Giuseppe Meazza, Rafinha, bisa tampil reguler.

Sejauh ini, ia sudah memainkan 10 pertandingan di Liga Italia dan membuat satu assist saat melawan Bologna.

"Saya sangat senang berada di sini, segala sesuatunya berjalan baik. Saya bermain dan itu penting untuk membuat saya berkembang dan menemukan irama mencapai kondisi terbaik," tutur Rafinha.

(Baca Juga: Gabriel Jesus Berharap Manchester City Segera Move-on)

"Saya percaya diri sejak hari pertama, Inter tim besar dan kami memiliki peluang untuk mendapatkan target lolos ke Liga Champions," ujar dia.

Di klasemen sementara Serie A, Inter masih menempati posisi kelima dengan kemasan 59 poin dari tujuh pertandingan tersisa musim ini.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Premiumsporthd.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X