Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

The New Neymar Ingin Kembali ke Inter Milan Usai Pulang Kampung ke Brasil

By Putra Rusdi Kurniawan - Kamis, 3 Mei 2018 | 19:40 WIB
Reaksi penyerang Inter Milan, Gabriel Barbosa, saat melawan Bologna dalam laga Liga Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, pada 25 September 2016.
GIUSEPPE CACACE/AFP
Reaksi penyerang Inter Milan, Gabriel Barbosa, saat melawan Bologna dalam laga Liga Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, pada 25 September 2016.

“Perbedaan utamanya adalah sekarang saya bermain secara teratur. Saya merasakan mereka percaya kepada saya dan saya harus bermain lebih baik dan melihat apa yang bisa saya lakukan," ucapnya menambahkan.

Meski sudah tak berada di Inter, namun Gabriel mengaku masih mengikuti perkembangan tim berjulukan Nerazzurri.

“Inter adalah periode pembelajaran dan pertumbuhan, baik di lapangan maupun sebagai seorang pria. Saya belajar banyak dengan bermain untuk Nerazzurri dan tinggal di Milan. Saya menonton pertandingan Inter di televisi," tuturnya.

“Saya memiliki keinginan untuk kembali dan membuktikan diri. Saya sangat menyukai cinta para penggemar, jadi saya ingin mengambil kesempatan ini untuk berterima kasih kepada semua orang atas apa yang mereka berikan ketika saya berada di klub," ujar dia.

Gabriel Barbosa sendiri masih memiliki peluang kembali ke Inter Milan jika Nerrazurri menginginkan jasa sang pemain.

Kontrak Gabriel Barbosa di Inter Milan baru akan berakhir pada Juni 2021.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Fcinternews.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X