Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Setelah Dicoret dari Belgia, Nainggolan Kini Dipersilakan Pergi dari AS Roma

By Tomy Kartika Putra - Sabtu, 26 Mei 2018 | 22:31 WIB
Gelandang AS Roma, Radja Nainggolan, saat memperkuat tim pada laga Liga Champions kontra FC Bayern pada 21 Oktober 2014.
FILIPPO MONTEFORTE / AFP
Gelandang AS Roma, Radja Nainggolan, saat memperkuat tim pada laga Liga Champions kontra FC Bayern pada 21 Oktober 2014.

Klub raksasa Liga Italia, AS Roma, akan membiarkan Radja Nainggolan pergi untuk merombak skuat dengan mendatangkan pemain-pemain yang lebih muda.

Nainggolan bermain untuk Cagliari sebelum hijrah ke AS Roma pada Juli 2014.

Pemain asal Belgia mampu bermain apik dan mampu menembus tim utama Giallorossi.

(Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Musim ini, dirinya berhasil mencetak empat gol serta sembilan assist dalam 31 penampilan bersama Roma di Liga Italia.

Nainggolan juga berkontribusi besar mengantarkan timnya menembus semifinal Liga Champions untuk pertama kalinya sepanjang sejarah.

Namun sayang, penampilan cemerlang pemain 30 tahun tersebut tetap tidak sanggup menarik hati pelatih timnas Belgia, Roberto Martinez, untuk memasukkan namanya ke Piala Dunia 2018.

Dilansir BolaSport.com dari Calcio Mercato, Inter Milan akan berusaha mendatangkan Nainggolan pada bursa transfer musim ini.


Pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti, memberikan instruksi kepada pemainnya pada laga lanjutan Liga Italia melawan Udinese di Dacia Arena, Minggu (6/5/2018) sore WIB. ( MIGUEL MEDINA/AFP )

Apalagi Roma diprediksi akan merombak sekuatnya dan mencoba untuk mendatangkan pemain-pemain yang lebih muda, seperti Ante Coric dan Anderson Talisca.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : calciomercato.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X