Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barisan Pertahanan Juventus Dipastikan Tak Berbeda Walau Tanpa Buffon

By Sabtu, 6 Oktober 2018 | 13:35 WIB
Aksi pemain Juventus, Mehdi Benatia, dalam mengontrol bola saat melawan Real Madrid dalam laga International Champions Cup di Stadion Fedex Field in Landover, Maryland, pada 4 Agustus 2018.
NICHOLAS KAMM/AFP
Aksi pemain Juventus, Mehdi Benatia, dalam mengontrol bola saat melawan Real Madrid dalam laga International Champions Cup di Stadion Fedex Field in Landover, Maryland, pada 4 Agustus 2018.

Musim ini, untuk kali pertama sejak pertengahan 2001, tak ada lagi nama Gianluigi Buffon di daftar pemain Juventus.

Penulis: Rizki Indra Sofa

Perubahan besar terjadi di lini belakang Si Nyonya Tua. Apa saja yang berubah? Tentu banyak, salah satunya kepercayaan memberikan Wojciech Szczesny sebagai kiper nomor satu Juventus.

Setelah ditinggalkan legenda mereka, pelatih Massimiliano Allegri, elemen Juventus, dan para personel di pertahanan bekerja keras memastikan perubahan tak terlalu drastis terjadi.

Kerja keras yang dilakukan oleh Szczesny plus barisan pertahanan Si Nyonya Tua tetap bisa memastikan mereka menjaga status sebagai salah satu tim yang paling sulit dijebol di Italia maupun di Eropa.

Imbasnya, Juventus menorehkan rekor luar biasa, bisa memenangi sembilan laga pertama di semua kompetisi secara beruntun! Rekor itu tak pernah terjadi sejak musim 1930/31.

Cristiano Ronaldo cs. menang di tujuh partai pertama liga plus dua pertandingan Liga Champion di fase grup. Siapa yang bisa menghentikan mereka?

“Diri kami sendiri kalau kami menurunkan tensi. Berikutnya adalah Udinese. Kami punya target menang di sana sebelum jeda laga internasional,” tutur bek Medhi Benatia di Sky Italia.

“Kami menjalani tiga kompetisi dan tak boleh mengambil risiko apa pun,” ucapnya lagi.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X