Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bus Inter Milan Jadi Saksi Bisu Air Mata Jose Mourinho

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Sabtu, 13 Oktober 2018 | 15:02 WIB
Ekspresi Jose Mourinho dalam sesi pemanasan jelang partai Liga Inggris antara West Ham United lawan Manchester United di London Stadium, 29 September 2018.
IAN KINGTON / AFP
Ekspresi Jose Mourinho dalam sesi pemanasan jelang partai Liga Inggris antara West Ham United lawan Manchester United di London Stadium, 29 September 2018.

Setelah melewati perjuangan berat, Inter Milan berhasil menang 1-0 atas Siena.

Hasil itu membuat kemenangan 2-0 yang diraih AS Roma atas Chievo menjadi tidak berarti. I Nerazzurri pun menjadi juara Serie A musim 2009-2010.


Jose Mourinho merayakan kesuksesan Inter Milan menjuarai Liga Champions 2009-2010. ( CHRISTOPHE SIMON/AFP )

Baca juga: 

Setelah laga usai, Moratti kemudian mencari Mourinho yang tak terlihat batang hidungnya.

"Langsung setelah laga lawan Siena, saya mencari Mourinho dan tak dapat menemukannya," ujar Moratti, dilansir BolaSport.com dari Football Italia.

"Dia menghilang. Akhirnya saya menemukannya berbaring di dalam bus tim, sendirian, sambil menangis," kenang Moratti.

Moratti tak menjelaskan mengapa Mourinho saat itu sampai menangis.

Entah karena beban dan tekanan berat yang akhirnya terangkat atau karena saking bahagianya menjadi juara Liga Italia.


Para pemain Inter Milan mengangkat trofi juara Liga Champions setelah menekuk Bayern Muenchen pada final di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, 22 Mei 2010. Sejauh ini, Inter menjadi wakil terakhir Serie A yang menjuarai Liga Champions. ( CHRISTOPHE SIMON / AFP )


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Bologna
38
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X