Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cinta Alvaro Morata dan AC Milan Bertepuk Sebelah Tangan

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Jumat, 14 Desember 2018 | 18:42 WIB
Aksi penyerang Chelsea, Alvaro Morata, pada laga kontra Derby County dalam babak 16 besar Piala Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, Rabu (31/10/2018).
DOK. TWITTER.COM @CHELSEAFC
Aksi penyerang Chelsea, Alvaro Morata, pada laga kontra Derby County dalam babak 16 besar Piala Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, Rabu (31/10/2018).

Keinginan Alvaro Morata untuk membela AC Milan tampaknya harus bertepuk sebelah tangan, setidaknya untuk sementara waktu.

Alvaro Morata kabarnya semakin gerah dengan keadaan di Chelsea.

Ia kerap kalah bersaing dengan Olivier Giroud dan tak jadi pilihan utama di bawah kepelatihan Maurizio Sarri.

Musim ini Morata baru 10 kali tampil sebagai starter di Liga Inggris, tujuh di antaranya ia kemudian ditarik keluar dan tak bermain penuh.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo: Juventus Layaknya Keluarga, Tak Seperti Real Madrid)

Setelah itu, kembali muncul rumor tentang ketertarikan AC Milan untuk memboyong Morata ke Italia, dilansir BolaSport.com dari media Italia, Calciomercato.

Dengan pengalaman manis bersama Juventus di negeri Pizza, Morata kabarnya ingin sekali kembali bermain di Serie A.

Ia juga akan mau langsung pindah karena ingin segera pergi dari Chelsea dan akan mau hijrah ke AC Milan yang sedang kembali membangun kekuatan.

Meski begitu, cinta Morata ini sepertinya hanya bertepuk sebelah tangan.

Sumber yang sama menyebutkan bahwa AC Milan sudah mengatakan kepada Morata bahwa mereka tak akan membeli sang penyerang pada bursa transfer musim dingin Januari nanti.


Striker timnas Spanyol, Alvaro Morata, saat menghadapi Bosnia Herzegovina di Estadio de Gran Canaria, Minggu (18/11/2018)(TWITTER SEFUTBOL)

Hal ini karena AC Milan masih harus menaati aturan FFP (Financial Fair Play) dari UEFA.

Selain itu, AC Milan juga masih ingin fokus mengembangkan talenta muda pada diri Patrick Cutrone.

Juga masih ada nama Gonzalo Higuain yang bisa mereka permanenkan pada akhir musim nanti.

Untuk saat ini, Morata sepertinya harus melupakan sejenak cintanya pada Italia dan fokus ke Chelsea.

Baca juga artikel menarik lainnya:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

The Minions terpaksa mundur dari BWF World Tour Finals 2018 akibat cedera yang dialami oleh Marcus. #bwfworldtour #bwf #theminions

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : calciomercato.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X