Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Susunan Pemain Juventus Vs Sampdoria - Cristiano Ronaldo Kembali Starter

By Bagas Reza Murti - Sabtu, 29 Desember 2018 | 17:46 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan gol yang dicetak ke gawang Atalanta dalam laga Liga Italia di Stadion Atleti Azzurri d'Italia pada 26 Desember 2018.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan gol yang dicetak ke gawang Atalanta dalam laga Liga Italia di Stadion Atleti Azzurri d'Italia pada 26 Desember 2018.

Juventus menghadapi Sampdoria dalam lanjutan Serie A musim 2018-2019 giornata ke-19 di Allianz Stadium, Sabtu (29/12/2018).

Tantangan cukup berat menghadang Juventus dalam menutup akhir tahun 2018 saat kedatangan tamu Sampdoria pada laga giornata ke-19 Liga Italia, Sabtu (29/12/2018).

Tim tamu sendiri datang dengan tren positif tak terkalahkan dalam 6 pertandingan liga terakhir dan meaih 4 kemenangan di antaranya.

Sementara Juventus bertekad menyempurnakan paruh musim dengan status tak terkalahkan.

La Vecchia Signora kini mengoleksi 50 poin dari 18 laga dan belum sekalipun mencatatkan kekalahan. Tambahan 3 poin akan melebarkan jarak 12 poin dari peringkat dua klasemen sementara, Napoli.

Baca Juga:

Cristiano Ronaldo kembali menjadi starter dalam laga ini, usai berangkat dari bangku cadangan di laga sebelumnya kontra Atalanta.

Megabintang Portugal berhasil menjadi supersub bagi timnya dan mencetak gol penyeimbang untuk membuat skor menjadi 2-2.

Cristiano Ronaldo memang belum pernah melewatkan satu laga pun di Liga Italia.

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, juga belum memiliki rencana untuk mengistirahatkan Ronaldo.

"Paulo Dybala dan Mario Mandzukic baik-baik saja dan Ronaldo juga sudah kembali," kata Allegri seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports Italia.

Di lini belakang, Allegri hanya mengubah satu nama yakni Leonardo Bonucci yang digantikan Daniel Rugani, sementara di lini tengah, Miralem Pjanic bakal ditemani oleh Emre Can dan Blaise Matuidi.

(Baca Juga: Tiga Exco PSSI Terseret Kasus Dugaan Penyuapan, Baru Satu yang Jadi Tersangka)

Susunan Pemain

Juventus (4-3-3): 1-Wojciech Szczesny; 12-Alex Sandro, 3-Giorgio Chiellini, 24-Daniel Rugani, 2-Mattia De Sciglio; 5-Miralem Pjanic, 18-Blaise Matuidi, 23-Emre Can; 7-Cristiano Ronaldo, 10-Paulo Dybala, 17-Mario Mandzukic

Pelatih: Massimiliano Allegri

Sampdoria (4-3-1-2): 1-Emil Audero; 7-Jacopo Sala, 25-Alex Ferrari, 15-Omar Colley, 29-Nicola Murru; 10-Dennis Praet, 6-Albin Ekdal, 16-Karol Linetty; 11-Gaston Ramirez; 27-Fabio Quagliarella, 17-Gianluca Caprari

Pelatih: Marco Giampolo


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : ligaseriea.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X