Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Susunan Pemain Empoli Vs Inter Milan - I Nerazzurri Tanpa Nuansa Indonesia Lagi

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Sabtu, 29 Desember 2018 | 20:27 WIB
 Gelandang Inter Milan, Joao Mario (kiri), merayakan kemenangan atas Genoa bersama rekan-rekannya, Sabtu (3/11/2018) di Stadion Giuseppe Meazza.
DOK. TWITTER.COM/INTER_EN
Gelandang Inter Milan, Joao Mario (kiri), merayakan kemenangan atas Genoa bersama rekan-rekannya, Sabtu (3/11/2018) di Stadion Giuseppe Meazza.

Inter Milan bakal kehilangan aroma Indonesia karena tak memainkan Radja Nainggolan pada laga pekan ke-19 Liga Italia versus Empoli.

Inter Milan akan bertandang ke markas Empoli di Stadio Carlo Castellani dalam giornata ke-19 Liga Italia, Sabtu (29/12/2018) mulai pukul 21.00 WIB.

Pemain berdarah Indonesia, Radja Nainggolan, kembali absen sebagai starter pada laga ini karena masih menjalani sanksi indisipliner yang diberikan Inter Milan.

Ia hanya menghuni bangku cadangan.

Pelatih Luciano Spalletti pun melakukan tiga perubahan pemain dari skuat yang diturunkan saat menang 1-0 atas Napoli pada Rabu (26/12/2018) lalu.

Baca Juga:

Pertama, Matias Vecino akan kembali ke pos gelandang tengah Inter Milan sebagai starter.

Vecino akan ditemani Borja Valero dan Joao Mario.

Kedua, Spalletti menurunkan Keita Balde, yang bermain apik pada Serie A giornata lalu.


Pemain Juventus, Cristiano Ronaldo, menjegal pemain Inter Milan. Sime Vrsaljko, pada pertandingan pekan ke-15 Liga Italia di Stadion Allianz, Turin, Jumat (7/12/2018).(TWITTER.COM/ @INTER_EN)

Ia menjadi pengumpan atas gol kemenangan Inter atas Napoli yang dilesakkan Lautaro Martinez.

Balde akan dipasang sebagai winger kanan melengkapi Ivan Perisic dan Mauro Icardi sebagai trisula penyerangan.

Sementara yang terakhir, posisi bek kanan tim akan dipercayakan lagi kepada sang rekrutan anyar, Sime Vrsaljko, yang dikenal punya kecepatan dan umpan akurat untuk membantu tim saat menyerang.

(Baca Juga: Bukti Kepedulian Cristiano Ronaldo soal Serangan Rasialis kepada Kalidou Koulibaly)

Berikut susunan pemain Empoli versus Inter Milan.

Empoli (5-3-2): 1-Ivan Provedel; 23-Manuel Pasqual, 32-Jacob Rasmussen, 26-Matias Silvestre, 5-Frederic Veseli, 27-Joel Unterse; 8-Hamed Traore, 10-Ismael Bennacer, 18-Afriyie Acquah; 11-Francesco Caputo, 20-Antonino La Gumina.

Pelatih: Giuseppe Iachini.

Inter Milan (4-3-3): 1 Samir Handanovic; 18-Kwadwo Asamoah, 6-Stefan de Vrij, 37-Milan Skriniar, 2-Sime Vrsaljko; 15 Joao Mario, 20-Borja Valero, 8-Matias Vecino; 44-Ivan Perisic, 9-Mauro Icardi, 11-Keita Balde.

Pelatih: Luciano Spalletti.

Wasit: Federico La Penna.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apakah Liverpool akan menyusul kesuksesan Arsenal dengan menjuarai Liga Inggris tanpa terkalahkan? . #liverpool #arsenal

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : twitter.com/Inter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X