Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sergio Ramos Akui Beberapa Pihak Cemburu Kesuksesan Real Madrid

By Sri Mulyati - Selasa, 22 Agustus 2017 | 16:53 WIB
Bek Real Madrid, Sergio Ramos, mendorong wajah pemain Deportivo La Coruna dalam pertandingan Liga Spanyol pada Minggu (20/8/2017)
MIGUEL RIOPA / AFP
Bek Real Madrid, Sergio Ramos, mendorong wajah pemain Deportivo La Coruna dalam pertandingan Liga Spanyol pada Minggu (20/8/2017)

Real Madrid bisa dikatakan tengah dalam performa puncak pada dua tahun belakangan ini.

Los Blancos berhasil memenangkan Liga Champions dalam dua musim berurutan.

Madrid juga sukses meraih gelar juara Liga Spanyol musim lalu dan Piala Super Spanyol serta Piala Super Eropa musim ini.

Tim asuhan Zinedine Zidane tersebut juga berhasil meraih trofi Piala Dunia Antar Klub tahun ini.

Akan tetapi, hal tersebut tak selamanya memberikan dampak positif bagi semua orang menurut Sergio Ramos.

Kapten Real Madrid tersebut menganggap beberapa pihak memang cemburu terhadap kesuksesan yang diraih Real Madrid.

BACA JUGA: Chicharito Kalahkan Pemain Real Madrid di Daftar Penampilan Terbaik Awal Musim 2017-2018

"Tak semua orang menyukai performa kami yang tengah bagus," ujar Ramos seperti dilansir BolaSport.com dari Espn.co.uk.

Meski begitu, Ramos mengaku bahwa hal tersebut bukan masalah besar bagi timnya.

Mereka masih sanggup menjalani latihan dan pertandingan meski merasakan kecemburuan dari beberapa pihak tersebut.

Salah satu pihak yang menurut Ramos kurang menyukai kesuksesan Real Madrid adalah pihak wasit.

Hal tersebut merujuk pada kartu merah yang diberikan kepada Ramos saat laga melawan Deportivo La Coruna, Minggu (20/8/2017).

Menurut Ramos, keputusan tersebut terlalu kontroversial meski ia juga mengaku bahwa wasit tak menargetkannya secara pribadi.

Hal tersebut membuatnya mengkritik pedas perwasitan Spanyol yang ia nilai belum sebaik di Inggris.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Espn.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X