Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

5 Sebab Real Madrid Terseok-seok Musim Ini, Satu di Antaranya adalah Kebijakan Transfer

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 1 November 2017 | 19:57 WIB
Pemain Real Madrid merayakan gol yang diciptakan Isco ke gawang Girona pada laga lanjutan Liga Spanyol di Stadion Montilivi, Minggu (29/10/2017) malam WIB.
JOSEP LAGO / AFP
Pemain Real Madrid merayakan gol yang diciptakan Isco ke gawang Girona pada laga lanjutan Liga Spanyol di Stadion Montilivi, Minggu (29/10/2017) malam WIB.

Real Madrid tak tampil seimpresif musim lalu. Mereka sudah menelan dua kekalahan di Liga Spanyol.

Musim lalu, masih dengan pelatih yang sama, Zinedine Zidane, Real Madrid mampu menjuarai Liga Spanyol serta Liga Champions.

Beda hal dengan musim ini, ketika tim beralias Los Blancos tertahan di peringkat ketiga Liga Spanyol dan tertinggal delapan angka dari Barcelona di puncak klasemen.

Padahal, materi skuat Real Madrid tidak berbeda jauh dengan musim lalu.

Lalu apakah penyebab menurunnya performa anak asuhan Zinedine Zidane?

Berikut ini adalah lima penyebab performa buruk Real Madrid seperti dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo.

1. Terlalu banyak membuang peluang

Real Madrid musim ini tampil tidak terlalu tajam di lini depan dibanding musim lalu.

Musim ini, Real Madrid mencatatkan jumlah tembakan yang luar biasa, tetapi baru mencetak 19 gol.

Hal tersebut juga dipengaruhi oleh buruknya performa bintang mereka, Cristiano Ronaldo, di depan gawang.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : FourFourTwo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X