Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dongkrak Semangat Real Madrid, Cristiano Ronaldo Ungkap Kemungkinan Nasib Buruk Barcelona

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 5 November 2017 | 21:33 WIB
Ekspresi penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kiri), setelah gagal memanfaatkan peluang yang didapat dalam laga Grup H Liga Champions 2017-2018 kontra Tottenham Hotspur di Stadion Wembley, London, Inggris, pada Rabu (1/11/2017).
ADRIAN DENNIS / AFP
Ekspresi penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kiri), setelah gagal memanfaatkan peluang yang didapat dalam laga Grup H Liga Champions 2017-2018 kontra Tottenham Hotspur di Stadion Wembley, London, Inggris, pada Rabu (1/11/2017).

Real Madrid kini tengah lesu dengan mengalami dua kekalahan beruntun. Mereka juga hanya mampu bertengger pada posisi keempat di klasemen Liga Spanyol sementara ini.

Klub berjuluk Los Blancos tengah sangat tertekan karena disebut mengalami krisis.

Real Madrid baru ditekuk Girona di Liga Spanyol dan Tottenham Hotspur pada ajang Liga Champions.

Di tengah kabar tak sedap tersebut, pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, menampik isu tersebut.

"Musim lalu, kami sempat tampil jelek, tetapi tetap bisa juara. Kami tak senang dengan kekalahan dua kali beruntun, tetapi itu tak mengubah target kami," ucap Zidane.

Cristiano Ronaldo juga mencoba menampik isu tak sedap tersebut dengan menyemangati rekan-rekannya.

(Baca Juga: Ini Pantangan dari Pep Guardiola buat Pemain Manchester City di Lapangan)

Dilansir BolaSport.com dari Don Balon, Ronaldo meyakini bahwa rival utama mereka, Barcelona, tidak sedang baik-baik saja.


Ekspresi striker Real Madrid Karim Benzema (kanan) dan Cristiano Ronaldo dalam partai Liga Spanyol di markas Girona, Municipal de Montilivi, 29 Oktober 2017.(JOSEP LAGO / AFP)

Klub yang kini menempati puncak klasemen Liga Spanyol tersebut diperkirakan oleh Ronaldo bakal merosot.

Meski Barcelona memulai musim dengan baik, kini mereka memiliki beberapa pemain yang cedera.

Dengan faktor tersebut, Ronaldo yakin bahwa roda nasib Barca akan berputar.

(Baca Juga: Manchester City Vs Arsenal - 3 Fakta Menarik dari Tim Tamu, Salah Satunya Senjata Laga Tandang)

Sebelum Natal, Barcelona akan menghadapi Valencia dan Villarreal.

Ronaldo berpikir jika Barcelona kehilangan poin saat melawan dua klub tersebut, maka laga el clasico pada 22 Desember 2017 di Santiago Bernabeu makin mudah untuk Real Madrid.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Dailystar.co.uk, donbalon.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X