Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Prediksi Athletic Bilbao Vs Real Madrid - Saatnya Trio BBC Belajar dari Penyerang Keempat

By Sabtu, 2 Desember 2017 | 17:23 WIB
Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, memeluk rekan setimnya, Cristiano Ronaldo (kanan), saat merayakan gol dalam laga lanjutan Grup H Liga Champions 2017-2018 melawan Apoel FC di Stadion GSP, Nicosia, Siprus, pada 21 November 2017.
THOMAS COEX/AFP
Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, memeluk rekan setimnya, Cristiano Ronaldo (kanan), saat merayakan gol dalam laga lanjutan Grup H Liga Champions 2017-2018 melawan Apoel FC di Stadion GSP, Nicosia, Siprus, pada 21 November 2017.

Setelah absen selama 63 hari akibat cedera, Gareth Bale akhirnya merumput lagi membela Real Madrid. Penampilan pemuda asal Wales itu bisa signifikan.

Penulis: Rizki Indra Sofa

Bale terlibat dalam dua gol Madrid ke gawang Fuenlabrada di partai leg II Copa del Rey yang dibuat Borja Mayoral (28/11).

Padahal, Bale baru masuk lapangan pada menit ke-62 setelah menggantikan Francisco Feuillassier.

"Saya ikut senang tidak hanya buat Bale, tetapi juga Keylor Navas dan Mateo Kovacic. Mereka sudah absen lama karena cedera. Mereka adalah pemain kunci Madrid," kata pelatih Zinedine Zidane di situs resmi klub.


Pemain Real Madrid, Gareth Bale (kiri) merayakan gol yang dicetak rekan setimnya, Borja Mayoral (kanan) saat melawan Fuenlabrada di partai leg II Copa del Rey (28/11).(@REALMADRID/TWITTER)

Meski signifikan, sulit melihat nama Bale masuk daftar starter Los Merengues pada partai jornada ke-14 melawan Athletic Bilbao di San Mames, Sabtu (2/12/2017).

Bale memang butuh jam terbang untuk membiasakan diri kembali dengan ritme permainan Madrid.

Distribusi kans main itu bisa kembali muncul dari bench.

(Baca Juga: Eks Pelatih Manchester United Masih Enggan Akui Kehebatan Manchester City)


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : TABLOID BOLA NO. 2.823

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X