Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gerard Deulofeu Bakal Segera Bergabung ke Inter Milan?

By Verdi Hendrawan - Jumat, 29 Desember 2017 | 02:29 WIB
Gelandang Barcelona FC, Gerard Deulofeu, melakukan selebrasi bersama rekan satu timnya, Lionel Messi, setelah mencetak gol pembuka kemenangan atas Malaga di Stadion Camp Nou, Sabtu (21/10/2017) waktu setempat.
JOSEP LAGO / AFP
Gelandang Barcelona FC, Gerard Deulofeu, melakukan selebrasi bersama rekan satu timnya, Lionel Messi, setelah mencetak gol pembuka kemenangan atas Malaga di Stadion Camp Nou, Sabtu (21/10/2017) waktu setempat.

Penyerang sayap FC Barcelona, Gerard Deulofeu, ramai dikabarkan bakal segera kembali dipinjamkan ke klub Liga Italia, Inter Milan.

Setelah kembali gagal bersaing untuk menjadi bagian dari tim utama Barcelona, Deulofeu dikabarkan bakal kembali dipinjamkan ke klub lain.

Di sepanjang 2017-2018, Deulofeu hanya dipercaya pelatih Ernesto Valverde tampil lima hali sebagai starter dari total sembilan laga di La Liga Spanyol.

Seperti dikutip BolaSport.com dari Diario Sport berdasarkan berbagai laporan dari media Italia mengabarkan bahwa Deulofeu akan segera bergabung dengan Inter Milan.

(Baca Juga: Manuver Belanja PSMS Tak Kalah dengan Bali United dan Sriwijaya FC, 8 Pemain Didatangkan)

Padahal, Deulofeu yang merupakan produk asli akademi Barcelona baru saja dibeli kembali dari Everton pada awal 2017-2018 seharga 12 juta euro (sekitar Rp 194 miliar).

Pemain berusia 23 tahun itu didatangkan kembali setelah dipandang memiliki performa yang hebat saat dipinjamkan The Toffees ke AC Milan pada paruh kedua musim lalu.

Kini Inter Milan yang memiliki ambisi meraih gelar scudetto atau setidaknya lolos ke Liga Champions musim depan tengah berusaha meningkatkan kualitas skuatnya dengan mendatangkan Deulofeu.

Diario Sport juga mengabarkan bahwa Deulofeu bakal dipinjamkan Barcelona ke Inter Milan dengan durasi 1,5 tahun atau hingga akhir 2018-2019.

(Baca Juga: Natal Tahun Lalu, Virgil van Dijk 'Masih' Berseragam Manchester City)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Sport-english.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X