Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Pernah Lepas 14 Pemain Sekaligus, Pemain Borneo FC dan Trio Belanda jadi Korban

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Sabtu, 3 Maret 2018 | 17:59 WIB
Arjen Robben, Rafael van der Vaart dan Ruud van Nistelrooy saat masih berseragam Real Madrid.
RONALDOCR7.COM
Arjen Robben, Rafael van der Vaart dan Ruud van Nistelrooy saat masih berseragam Real Madrid.

Soal urusan transfer pemain, Real Madrid mungkin adalah salah satu klub yang paling flamboyan, tak hanya dalam hal pembelian pemain namun juga melepas pemain.

Penampilan angin-anginan Real Madrid musim ini membuat para petinggi klub merencanakan akan melakukan pembenahan besar-besaran.

Bahkan kabarnya, 10 pemain mungkin akan didepak pada musim panas nanti.

Hal ini dilakukan untuk mencari dana guna mendatangkan para pemain incaran.

Namun bukan kali ini saja Real Madrid pernah melepas sebegitu banyak pemain dalam satu bursa transfer.

(Baca juga: 5 Pemain Bernama Simic Paling Terkenal, 2 dari AC Milan)

Awal musim 2009-2010, tepatnya pada musim panas tahun 2009, Real Madrid bahkan melepas 14 pemain sekaligus dalam satu bursa transfer!

Julien Faubert yang kini berseragam Borneo FC jadi salah satu korban.

Ia yang dipinjam dari West Ham United, tak diberikan kontrak permanen dan harus kembali ke klub asalnya.


Ekspresi Julien Faubert pada laga Borneo FC kontra Mitra Kukar pada laga pembuka turnamen pramusim Piala Gubernur Kaltim 2018 di Stadion Palaran, Samarinda, Kalimantan Timur, Jumat (23/2/2018).(DOK INSTAGRAM/@FAUBERT_JULIEN_18)


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Realmadrid.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X