Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pernyataan Sombong Cristiano Ronaldo, Meremehkan Lionel Messi?

By Ade Jayadireja - Minggu, 18 Maret 2018 | 15:18 WIB
 Ekspresi Cristiano Ronaldo setelah mencetak gol ke gawang Eibar pada laga Liga Spanyol, Sabtu (10/3/2018) di Municipal de Ipurua.
ANDER GILLENEA/AFP
Ekspresi Cristiano Ronaldo setelah mencetak gol ke gawang Eibar pada laga Liga Spanyol, Sabtu (10/3/2018) di Municipal de Ipurua.

Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merasa tak ada satu pemain pun yang saat ini menyamai levelnya.

Begitu banyak gelar yang direngkuh Cristiano Ronaldo selama 16 tahun berkiprah di dunia sepak bola profesional atau sejak 2002.

Empat titel Liga Champions, tiga Liga Inggris, dua Liga Spanyol, dan lima Ballon d'Or cukup menjadi bukti kehebatan pria berumur 33 tahun itu.

(Baca juga: Sepakat, Para Pemain Real Madrid Kompak Inginkan Kedatangan Neymar)

Cristiano Ronaldo pun merasa tak ada pemain yang memiliki talenta seperti dirinya saat ini, termasuk Lionel Messi dari FC Barcelona.

"Saya tak melihat pemain dengan talenta, dedikasi, dan etos kerja seperti saya," tutur CR7 dalam iklan terbaru Nike, seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Tak ada yang bisa dibandingkan dengan saya. Tak bakal ada Cristiano Ronaldo lain," kata kapten timnas Portugal itu.


Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi berjabat tangan dalam laga persahabatan antara Timnas Portugal menghadapi Argentina di Stadion Old Trafford, Manchester, pada November 2014.(PAUL ELLIS/AFP)

(Baca juga: Gelandang Real Madrid: Neymar Gila)

Musim 2017-2018, Ronaldo dalam perjalanan mendapatkan gelar Liga Champions kelima dalam kariernya.

Real Madrid sudah menjejakkan kaki di perempat final dan akan menghadapi Juventus.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X