Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Valencia Menatap Liga Champions, Tuah Aksi Ekstrem di Situasi Ekstrem

By Andrew Sihombing - Rabu, 28 Maret 2018 | 18:04 WIB
Pelatih Valencia, Marcelino Garcia Toral.
ANDER GILLENEA/AFP
Pelatih Valencia, Marcelino Garcia Toral.

Legenda Valencia, Gaizka Mendieta, menyebut penampilan hebat Pasukan Kelelawar di La Liga musim ini sebagai tuah dari proyek baru yang dicanangkan manajemen.

Valencia saat ini memang tengah berlari kencang dengan menempati peringkat keempat klasemen sementara Liga Spanyol.

Daniel Parejo Cs menempati peringkat keempat klasemen, yang merupakan batas minimum tiket ke Liga Champions musim depan, dengan koleksi 59 poin.

Gaizka menyebut performa bagus ini tak lepas dari proyek baru yang dicanangkan manajemen klub.

(Baca Juga: Tiket Liga Champions Kini Menjadi Opsi Buat Valencia)

"Valencia saat ini sangat berambisi dan bekerja keras untuk menang. Hal ini memberikan semangat positif dan merupakan segalanya," kata Mendieta sebagaimana dilansir BolaSport.com dari video wawancaranya dengan Burson Marsteller Indonesia.

"Saya optimistis melihat performa Valencia musim ini dengan adanya manajer dan proyek baru yang sedang digarap oleh Los Che," tutur pemain sayap yang membawa Pasukan Kelelawar finis sebagai runner-up Liga Champions 1999-2000 dan 2000-2001.

Manajer baru yang dimaksud Mendieta tak lain Marcelino Garcia Toral, lelaki 52 tahun yang disodori kontrak melatih dua tahun oleh Valencia pada 11 Mei 2017.

Marcelino, yang notabene merupakan pelatih ke-13 Valencia dalam 5 tahun terakhir, datang dengan seabrek ide baru.

Pelatih yang memang dikenal terobsesi soal berat badan dan kebugaran pemainnya ini mengontrol semua detail, menggelar tes harian, sampai mencantumkan berat badan pemain di papan informasi di tempat latihan.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : Theguardian.com, Burson Marsteller Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X