Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rahasia Memalukan di Balik Karier Titisan Lionel Messi

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 19 Mei 2018 | 06:58 WIB
Penyerang FC Barcelona, Bojan Krkic, merayakan gol yang dicetak ke gawang Getafe dalam laga Liga Spanyol di Stadion Camp Nou, Barcelona pada 19 Maret 2011.
JOSEP LAGO/AFP
Penyerang FC Barcelona, Bojan Krkic, merayakan gol yang dicetak ke gawang Getafe dalam laga Liga Spanyol di Stadion Camp Nou, Barcelona pada 19 Maret 2011.

Bojan tengah mendapat perawatan dari sisi medis dan psikologis sehingga harus melewatkan panggilan timnas Spanyol.

(Baca Juga: Bukan Pogba, Fan Manchester United Inginkan Pemain Ini Jadi Kapten Musim Depan)

"Fernando Hierro (Direktur Olahraga timnas Spanyol) mengubungi saya sebelum pengumuman skuat, 'Bojan, kami akan memanggilmu,' lalu saya menjawab, 'Sedih sekali mengatakan ini, namun saya tak bisa,'," kata Bojan mengenang kejadian itu.

"Lalu keesokan harinya saya membaca headline di surat kabar, 'Spanyol memanggil Bojan tapi Bojan menolak,'," ujarnya melanjutkan.

Hal itu membuat dirinya mendapat cemoohan dari orang-orang yang tak tahu penderitaan yang dia rasakan.

Bojan disebut tak nasionalis karena tak mau membela negaranya bertanding di Piala Eropa 2018.

Mengapa Bojan tak mencoba memberi tahu orang-orang soal perasaan yang dia alami? Bojan agaknya merasa malu dan takut.

"Saya malu. Saya takut, saya penyakitan, saya tak tahu apa yang saya lakukan," tutur dia.


Penyerang Stoke, Bojan Krkic, merayakan gol ke gawang Leicester pada laga Liga Inggris di Stadion Bet365, Stoke, pada 17 Desember 2016.(PAUL ELLIS/AFP)

Karier Bojan kemudian mengalami penurunan dan dipinjamkan ke Ajax Amsterdam pada 2013-2014.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : theguardian.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X