Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Beda Nasib Dua Vidal di Barcelona Saat Ini

By Sri Mulyati - Sabtu, 4 Agustus 2018 | 08:11 WIB
Gelandang Bayern Muenchen, Arturo Vidal, mengapresiasi suporter usai laga babak 16 besar Liga Champions lawan Besiktas di Besiktas Park, Istanbul, 14 Maret 2018.
BULENT KILIC/ AFP
Gelandang Bayern Muenchen, Arturo Vidal, mengapresiasi suporter usai laga babak 16 besar Liga Champions lawan Besiktas di Besiktas Park, Istanbul, 14 Maret 2018.

Barcelona mendatangkan sekaligus melepas pemain yang sama-sama bernama belakang Vidal pada bursa transfer musim panas tahun ini.

Tim asuhan Ernesto Valverde baru saja mengonfirmasi transfer Arturo Vidal.

Barcelona telah mencapai kesepakatan dengan Bayern Muenchen untuk mendatangkan gelandang asal Cile tersebut.

Di satu sisi, Barcelona berencana melepas Aleix Vidal ke Sevilla.

Dilansir BolaSport.com dari Sport, Barcelona telah mencapai kesepakatan dengan Sevilla terkait transfer Aleix Vidal.

(Baca Juga: Inter Milan Datangkan 7 Pemain Hanya dengan Setengah Harga Cristiano Ronaldo)

Selain nama belakang, duo Vidal ini memang tak punya banyak kesamaan.


Pemain FC Barcelona, Aleix Vidal (kiri), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Las Palmas, dalam lanjutan La Liga di Stadion Camp Nou, Sabtu (14/1/2017). (LLUIS GENE/AFP)

Arturo Vidal berposisi sebagai gelandang dan berkebangsaan Cile.

Sementara Aleix Vidal adalah seorang bek kanan yang berpaspor Spanyol.

(Baca Juga: Karim Benzema, Anak Emas Presiden Real Madrid yang Takkan Terusir)

Usia kedua pemain tak terpaut jauh dengan hanya perbedaan tiga tahun di antaranya.

Arturo berusia 31 tahun, sedangkan Aleix berumur 28 tahun.

Kini nasib keduanya semakin kontras dengan kedatangan Arturo dan kepindahan Aleix.

(Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung ICC 2018 di TVRI - Pemanasan Para Klub Raksasa)

Semasa bermain di Barcelona, Aleix memang jarang mendapat peran utama.

Sementara Vidal justru selalu menjadi andalan semasa membela Bayern Muenchen.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sport-english.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X