Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Siap Beri Luka Modric Gaji Tinggi Agar Tak Gabung Inter Milan

By Sri Mulyati - Sabtu, 4 Agustus 2018 | 10:41 WIB
  Gelandang Real Madrid, Luka Modric (kiri), mencetak gol dalam laga Liga Spanyol kontra Deportivo La Coruna di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 21 Januari 2018.
OSCAR DEL POZO/AFP
Gelandang Real Madrid, Luka Modric (kiri), mencetak gol dalam laga Liga Spanyol kontra Deportivo La Coruna di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 21 Januari 2018.

Real Madrid terus mencari cara agar gelandang andalan mereka, Luka Modric, tak tergiur pindah ke Liga Italia bersama Inter Milan.

Presiden Real Madrid, Florentino Perez, sebelumnya mengajukan syarat yang cukup berat jika ada klub yang meminati jasa Modric.

"Satu-satunya kesempatan Modric hengkang adalah ada yang membayar kami 750 juta euro (sekitar 12 triliun rupiah)," ujarnya dikutip BolaSport.com dari Marca.

Selain memagari sang pemain dengan banderol luar biasa tinggi, Madrid berencana menaikkan gaji Modric agar sang gelandang aman dari godaan klub lain.

Modric saat ini mendapatkan gaji sebesar 202 ribu euro atau sekitar 3,39 miliar rupiah per pekan.

(Baca Juga: 4 Pelatih Lokal Bersinar di Tengah Dominasi Asing di Liga 1 2018)

(Baca Juga: Libur Lebih Lama, Sergio Ramos Jadi Musuh Bersama di Real Madrid)

Gaji Modric masih berada di bawah Toni Kroos, Sergio Ramos, dan Gareth Bale.

Kroos dan Ramos sama-sama memperoleh gaji sebesar 225 ribu euro per pekan.

Real Madrid berencana menyamakan gaji Modric dengan Kroos dan Ramos.

(Baca Juga: Arturo Vidal, Cristiano Ronaldo Ke-2 Musim Ini)

Artinya, Modric "hanya" akan mendapat kenaikan gaji sebesar 23 ribu euro per pekan.

Gaji Modric masih akan berada di bawah Gareth Bale yang menerima 393 ribu euro per pekan.

(Baca Juga: Inter Milan Datangkan 7 Pemain Hanya dengan Setengah Harga Cristiano Ronaldo)


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : As.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X