Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Satu Kemenangan Lagi Lionel Messi Resmi Jadi Raja Trofi Barcelona

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 11 Agustus 2018 | 20:13 WIB
   Lionel Messi merayakan golnya untuk Barcelona ke gawang Leganes dalam partai Liga Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 7 April 2018.
JOSEP LAGO / AFP
Lionel Messi merayakan golnya untuk Barcelona ke gawang Leganes dalam partai Liga Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 7 April 2018.

Megabintang Barcelona, Lionel Messi, berpeluang melewati Andres Iniesta dalam hal koleksi gelar terbanyak bersama Blaugrana.

Lionel Messi dan Andres Iniesta sama-sama mengoleksi 32 gelar bersama Barcelona.

Meski debut Messi (2004) dan Iniesta (2002) di tim utama Barcelona berjarak dua tahun, keduanya sejajar dalam hal jumlah piala di level klub.

Baik Messi maupun Iniesta telah mengoleksi 32 gelar dengan rincian 9 gelar Liga Spanyol, 6 Copa del Rey, 4 Liga Champions, 3 Piala Dunia Antarklub, 3 Piala Super Eropa, dan 7 Piala Super Spanyol.

Gelar pertama bagi kedua pemain tersebut datang pada musim 2004-2005 ketika Blaugrana memenangi Liga Spanyol.

Pada Senin (13/8/2018) WIB, Messi berpeluang melewati catatan Iniesta itu saat Barcelona berlaga menghadapi Sevilla pada ajang Piala Super Spanyol.

Jika memenangi laga tersebut maka Messi akan mengoleksi 33 piala, unggul satu dari Iniesta.

Sementara Iniesta sendiri tak bisa menambah gelar bersama Barcelona karena dirinya sudah hengkang ke klub Liga Jepang, Vissel Kobe.

(Baca Juga: Starting XI Pemain Pendatang Baru di Liga Inggris, Bertabur Bintang!)

Di bawah Messi dan Iniesta, ada Gerard Pique dan Sergio Busquets yang mengoleksi trofi terbanyak di Barcelona dengan 27 piala.

Senior Messi, Xavi Hernandez, sukses mengoleksi 25 trofi bersama Blaugrana. Sementara Carles Puyol dan Victor Valdes mempersembahkan 21 gelar bagi Blaugrana.


Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi (kiri), merayakan golnya bersama Andres Iniesta dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions kontra Chelsea di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris, pada 20 Februari 2018. ( BEN STANSALL/AFP )

Jika pun nantinya Messi mengungguli Iniesta dalam hal trofi terbanyak di Barcelona, namun dia masih kalah dari Dani Alves yang menjadi kolektor trofi terbanyak di level klub.

(Baca Juga: 5 Pemain Liga Inggris yang Ganti Nomor Punggung Musim Depan)

Pemain Barcelona era 2008-2016 itu total menyumbang 36 gelar bersama Bahia, Sevilla, Barcelona, Juventus, dan Paris Saint-Germain.

Dengan usia yang baru 31 tahun, Messi masih berpeluang mengejar torehan trofi Alves yang lebih tua empat tahun.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X