Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Terancam Puasa Gelar Musim Ini

By Kautsar Restu Yuda - Sabtu, 1 September 2018 | 13:44 WIB
  Ekspresi bek Real Madrid, Sergio Ramos, dalam laga Liga Spanyol kontra Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla pada 9 Mei 2018.
CRISTINA QUICLER/AFP
Ekspresi bek Real Madrid, Sergio Ramos, dalam laga Liga Spanyol kontra Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla pada 9 Mei 2018.

Pada periode pertama Perez, Carlos Queiroz, Jose Antonio Camacho, Mariano Garcia Remon, Vanderlei Luxemburgo, dan Juan Ramon Lopez Caro gagal meraih gelar Liga Spanyol.

Medio 2006 hingga 2009, Perez tak lagi menjabat sebagai presiden.

Selama itu, Real Madrid punya tiga pelatih yakni Fabio Capello, Bernd Schuster, dan Juande Ramos, di mana hanya nama terakhir yang gagal memenangi gelar Liga Spanyol pada musim perdana.

Sejak awal 2009-2010, Perez kembali terpilih sebagai presiden dan kembali tak ada pelatih yang memenangi Liga Spanyol pada musim pertama.

Manuel Pellegrini, Carlo Ancelotti, Rafael Benitez, dan Zinedine Zidane membuktikan hal tersebut.

(Baca Selengkapnya: Real Madrid, Ucapkan Selamat Tinggal kepada Gelar Liga Spanyol Musim Ini!)


Ekspresi Zinedine Zidane saat mengkonfirmasi mundur sebagai pelatih Real Madrid di Valdebebas, Madrid, Spanyol, pada Kamis (31/5/2018). ( PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP )

Pertanda kedua datang dari Liga Champions, di mana Real Madrid masuk Grup G, bermasa AS Roma, CSKA Moskva, dan Viktoria Plzen.

Catatan Opta menyebutkan bahwa dalam 15 tahun terakhir tak ada satupun pemenang Liga Champions yang berasal dari Grup G.

(Baca Selengkapnya: Masuk Grup G, Real Madrid Harus Relakan Gelar Liga Champions 2018-2019)


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X