Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sejarah di Liga Spanyol, Kartu Merah Pertama karena VAR

By Eko Isdiyanto - Minggu, 23 September 2018 | 16:48 WIB
Para pemain Rayo Vallecano saat merayakan gol ke gawang Real Madrid, dalam laga La Liga di Stadion Vallecas, pada 23 April 2016.
CURTO DE LA TORRE/AFP
Para pemain Rayo Vallecano saat merayakan gol ke gawang Real Madrid, dalam laga La Liga di Stadion Vallecas, pada 23 April 2016.

Gelandang Rayo Vallecano, Abdoulaye Ba, menjadi pemain pertama yang terkena kartu merah karena teknologi Video Assistant Referee (VAR) di Liga Spanyol.

Setelah kima kali digunakan dalam pertandingan, Video Assistant Reffere (VAR) memakan korban pada laga antara Rayo Vallecano melawan Deportivo Alaves dalam lanjutan Liga Spanyol 2018-2019.

Bek tengah Rayo Vallecano asal Senegal menjadi pemain pertama di Liga Spanyol yang terkena kartu merah karena VAR.

(Baca juga: Juergen Klopp Ungkap Alasan Mengganti Xherdan Shaqiri di Awal Babak Kedua)

Pesepak bola berusia 27 tahun itu dianggap telah melanggar penyerang Alaves, Jonathan Calleri, pada menit ke-35.

Pada saat yang sama pemain Alaves, Ibai Gomez berhasil melesakkan bola ke dalam gawang Rayo Vallecano dengan tendangan keras.

(Baca juga: Pelatih Juventus: Kami Tidak Bergantung pada Cristiano Ronaldo)

Wasit yang memimpin pada saat itu menerima instruksi dari pengawas VAR diruangan untuk melihat kejadian yang melibatkan Calleri dan Abdoulaye Ba.

Setelah melihat tayangan ulang, sang wasit kemudian memutuskan bahwa bek Rayo Vallecano tersebut terbukti melakukan pelanggaran karena telah menyikut Jonathan Calleri.

Atas perbuatannya tersebut, Abdoulaye Ba diganjar kartu merah oleh wasit pada saat itu.

(Baca juga: Dua Target Besar Unai Emery bersama Arsenal Musim Ini)

Sistem ini juga menjadi penentu gol yang dicetak oleh pemain Espanyol, Esteban Granero saat melawan Valencia pada pekan kedua Liga Spanyol.

Selain Spanyol, sistem ini juga menjadi berita utama di Liga Italia Serie A, ketika pemain sayap Juventus, Douglas Costa, diusir dari pertandingan setelah tertangkap kamera meludahi pemain Sassuolo, Frederico Di Francesco.

(Baca juga: Pelatih Inter Milan: Cetak Gol pada Menit Akhir Pertandingan adalah Karakter Bermain Tim)


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : en.as.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X