Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Liga Spanyol - Real Madrid Hancur pada Debut Santiago Solari sebagai Pelatih Permanen

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Sabtu, 24 November 2018 | 20:54 WIB
Pemain Eibar Kike Garcia, merayakan gol melawan Real Madrid dalam pekan ke-13 Liga Spanyol, di Stadion Municipal de Ipurua, Eibar, Sabtu (24/11/2018) malam WIB.
twitter.com/LaLigaEN
Pemain Eibar Kike Garcia, merayakan gol melawan Real Madrid dalam pekan ke-13 Liga Spanyol, di Stadion Municipal de Ipurua, Eibar, Sabtu (24/11/2018) malam WIB.

Meski begitu, mereka tak bisa berbuat banyak. Kekalahan ini menjadi yang pertama sejak Solari dipermanenkan tim pada 14 November 2018.

(Baca Juga: Eks Gelandang Kolombia Ungkap Sisi Gelap Real Madrid)

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi La Liga, Real Madrid mendominasi dengan 60,3 persen penguasaan bola.

Tetapi mereka cuma mampu membikin 8 tembakan yang tiga di antaranya on target.

Sementara tim tuan rumah lebih efektif dengan menggelontorkan 8 tembakan mengarah ke gawang dari total 14 peluang.

Kekalahan ini membuat Los Blancos tertahan di peringkat enam klasemen Liga Spanyol dengan 20 angka.

Sementara tambahan tiga poin membikin Eibar mengemas 18 poin dan menguntit El Real di posisi tujuh. 

Susunan pemain:

Eibar (4-4-2): 13-Asier Riesgo; 15-Jose Angel, 4-Ivan Ramis, 12-Paulo Oliveira, 11-Ruben Pena; 20-Marc Cucurella, 24-Juan Jordan, 5-Gonzalo Escalante, 14-Fabian Orellana (6-Sergio Alvarerez 83'); 17-Kike Garcia (16-Pablo De Blasis 88') , 9-Sergi Enrich (19-Charles Dias 73').

Pelatih: Mendilibar.

Real Madrid (4-3-3): 25-Thibaut Courtois; 19-Alvaro Odriozola (2-Dani Carvajal 53'), 5-Raphael Varane, 4-Sergio Ramos, 12-Marcelo; 10-Luka Modric (22-Isco Alarcon 63'), 24-Dani Ceballos, 8-Toni Kroos; 20-Marco Asensio (28-Vinicius Junior 74'), 9-Karim Benzema, 11-Gareth Bale.

Pelatih: Santiago Solari.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : laliga.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X