Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Siap Sambut Jose Mourinho dengan Tangan Terbuka

By Sri Mulyati - Kamis, 20 Desember 2018 | 17:41 WIB
Mantan pelatih Manchester United, Jose Mourinho, yang kembali dikaitkan akan emlatih klub lamanya, Real Madrid.
TWITTER.COM/MANUTD
Mantan pelatih Manchester United, Jose Mourinho, yang kembali dikaitkan akan emlatih klub lamanya, Real Madrid.

Jose Mourinho kembali dikaitkan dengan salah satu klub lama yang pernah ia tangani, Real Madrid, seusai meninggalkan Manchester United pada Selasa (18/12/2018).

Mantan pemain Real Madrid, Predrag Mijatovic, bahkan tak menyangsikan peluang Jose Mourinho kembali.

Mijatovic merasa hal ini tak lepas dari faktor kedekatan Jose Mourinho dan Presiden Real Madrid, Florentino Perez.

(Baca juga: Klub Liga Thailand Ini Resmi Pakai Jasa Pelatih Kelahiran Barcelona untuk 2019)

"Saya tidak tahu peluang pasti terkait kemungkinan Mourinho melatih Real Madrid kembali, tetapi jelas cukup besar," kata Mijatovic seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Saya berbicara seperti ini karena Perez sangat menyukai Mourinho dan setiap ada pergantian pelatih, sang presiden selalu menghubunginya," ucap Mijatovic.

Baca Juga:

Mourinho memang sempat menghabiskan tiga musim bersama Real Madrid.

Ia melatih raksasa Liga Spanyol tersebut dari 2010 hingga 2013.

(Baca juga: Ikuti Jejak Seniornya, Timnas U-21 Vietnam Jadi Juara dan Sempat Gunduli Malaysia)

Dalam periode tersebut, Mourinho mampu mempersembahkan gelar Liga Spanyol, Copa del Rey, dan Piala Super Spanyol untuk Real Madrid.

Kini, Mourinho tengah berstatus tanpa klub seusai hengkang dari Manchester United.

(Baca juga: Pemain Asing yang Dikaitkan dengan Persija Dikabarkan Segera Dinaturalisasi untuk Timnas Malaysia)

Namun Real Madrid juga masih memiliki Santiago Solari yang mereka kontrak hingga 2021.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mampukah Solskjaer mendongkrak performa Manchester United hingga akhir musim ini? #solskjaer #manchesterunited #manunited

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X