Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Keserakahan Barcelona: Ingin Borong Adrien Rabiot dan Frenkie de Jong Sekaligus

By Sri Mulyati - Selasa, 25 Desember 2018 | 10:11 WIB
Gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot.
instagram.com/adrienrabiot_25/
Gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot.

Barcelona memiliki rencana transfer besar yang melibatkan gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot, dan pemain muda Ajax Amsterdam, Frenkie de Jong.

Barcelona ternyata tak hanya mengincar salah satu dari Adrien Rabiot atau Frenkie de Jong saja.

Tim asuhan Ernesto Valverde ternyata menginginkan keduanya sekaligus pada bursa transfer Januari 2019.

Barcelona menargetkan Rabiot dan De Jong sebagai gelandang generasi baru mereka.

Pasalnya gelandang-gelandang andalan Barcelona, seperti Sergio Busquets, Ivan Rakitic, dan Arturo Vidal, sudah memasuki usia 30 tahun.

Baca Juga:

Apalagi Busquets dan Rakitic juga hampir selalu tampil penuh tanpa adanya pengganti yang sepadan.

Barcelona memang masih memiliki gelandang lain di skuat mereka saat ini, tetapi komposisi pemain lini tengah mereka masih butuh banyak tambahan.

Arthur Melo yang datang pada musim panas tahun ini menjadi satu-satunya pengganti Busquets dan Rakitic yang bisa diandalkan oleh Barcelona.

Sementara para gelandang lain seperti Rafinha justru kerap terlilit cedera dan Denis Suarez berpeluang angkat kaki dari Stadion Camp Nou.

Adrien Rabiot dan Frenkie de Jong pun dianggap Barcelona sebagai solusi yang tepat untuk proses regenerasi sektor tengah mereka.

Ini juga menjadi sebuah keputusan yang cukup menguntungkan mengingat Rabiot bisa mereka dapatkan secara gratis pada awal musim depan karena kontraknya besama PSG akan kedaluwarsa pada akhir musim 2018/19.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kalian ada di pihak yang mana? . #josemourinho #mourinho #realmadrid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X