Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan Neymar, Pelatih Real Madrid Malah Sangat Waspadai Pemain PSG Ini!

By Putra Rusdi Kurniawan - Senin, 12 Februari 2018 | 20:42 WIB
Reaksi Zinedine Zidane dalam partai Real Madrid lawan Leganes pada ajang Copa del Rey di Santiago Bernabeu, Madrid, 24 Januari 2018.
JAVIER SORIANO / AFP
Reaksi Zinedine Zidane dalam partai Real Madrid lawan Leganes pada ajang Copa del Rey di Santiago Bernabeu, Madrid, 24 Januari 2018.

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, mengungkapkan bahwa ada satu pemain PSG yang dirinya waspadai dan pemain tersebut bukanlah Neymar.

Paris Saint-Germain akan bertemu dengan Real Madrid pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Kamis (15/2/2018) di Stadion Santiago Bernabeau.

Menjelang laga tersebut pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane mengatakan bahwa timnya sedang dalam bentuk permainan terbaik.

"Kami dalam bentuk terbaik dan kami termotivasi karena akan menghadapi tim yang tampil menakjubkan, ujar Zinedine Zidane dilansir BolaSport.com dari RTL.

(Baca Juga: David de Gea Risih Terus Ditanya soal Kontrak Baru dengan Manchester United)

"Mereka memiliki pemain luar biasa tapi kami akan punya motivasi lebih karena bermain dihadapan pendukung kami," ujar sang pelatih.


Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, saat mendampingin tim nya melawan Numancia dalam laga putaran 16 besar Copa del Rey di Stadion Nuevo Estadio Los Pajaritos, Soria, pada 4 Januari 2018.(CESAR MANSO/AFP)

Pelatih asal Prancis ini juga mengungkapkan satu pemain Paris Saint-Germain yang paling dirinya waspadai.

"PSG penuh dengan pemain hebat dan itu akan menyulitkan kami," kata Zidane.

(Baca Juga: Siapa yang Lebih Baik Bagi Chelsea, Alvaro Morata atau Olivier Giroud?)

"Saya pikir Kylian Mbappe bisa menjadi sangat penting bagi mereka. Dia begitu kuat meski usianya masih muda akan sulit bagi kita untuk menghentikannya," ujarnya menambahkan.


Ekspresi pemain Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, dalam laga babak 16 besar Piala Prancis kontra Sochaux di Stadion Auguste Bonal, Sochaux, pada 6 Februari 2018.(PATRICK HERTZOG/AFP)

Zinedine Zidane sangat berharap Real Madrid mampu tampil apik di Liga Champions untuk menyelamatkan posisi sebagai pelatih Los Blancos musim ini.

Real Madrid sendiri tampil buruk di Liga Spanyol dengan saat ini hanya menempati peringkat empat klasemen dengan 42 poin tertinggal 17 angka dari Barcelona di puncak klasemen.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : rtl.fr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X