Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mohamed Salah Cedera, Sergio Ramos Tak Mau Disalahkan dan Tuduh Sang Rival

By Tomy Kartika Putra - Minggu, 27 Mei 2018 | 15:43 WIB
 Striker Liverpool, Mohamed Salah (kanan), kehilangan keseimbangan saat dijaga ketat oleh bek Real Madrid, Sergio Ramos, dalam laga final Liga Champions di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018.
GENYA SAVILOV / AFP
Striker Liverpool, Mohamed Salah (kanan), kehilangan keseimbangan saat dijaga ketat oleh bek Real Madrid, Sergio Ramos, dalam laga final Liga Champions di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018.

(Baca Juga: Real Madrid Kalahkan Liverpool, Liga Spanyol Makin Injak Liga Inggris)

Dilansir BolaSport.com dari salah satu akun Twitter bernama 8 Fact Football, Ramos tak lupa menyampaikan rasa belasungkawanya kepada pemain internasional Mesir itu.

"Apa yang terjadi terhadap Salah terasa menyedihkan. Anda tidak ingin melihat peristiwa itu terjadi," ucap Ramos.

Kendati demikian, Ramos tidak mau menjadi seseorang yang patut disalahkan atas insiden dengan Mo Salah tersebut.

(Baca Juga: Duo Madrid Jadi Juara Eropa, Man United Malah Jadi Perhatian Karena Hal Ini)

Sang bek berdalih bahwa pernyerang Liverpool itulah yang memulai 'gara-gara' dengannya.

"Namun terlepas dari itu, saya merasa tidak bersalah. Dia memang lengan saya terlebih dahulu dan lantas tidak ada yang bisa saya lakukan," ujap Ramos.

"Orang-orang yang mengkritik tentang hal itu adalah orang-orang yang tidak pernah bermain sepak bola," ucap sang kapten Real Madrid mengakhiri.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : twitter.com/8Fact_Footballl

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X