Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ditekuk Barcelona di Liga Champions, Pelatih Tottenham: Lionel Messi Menghabisi Kami

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Kamis, 4 Oktober 2018 | 15:54 WIB
Lionel Messi merayakan gol untuk Barcelona ke gawang Tottenham Hotspur dalam partai Liga Champions di Wembley, London, 3 Oktober 2018.
IAN KINGTON / IKIMAGES / AFP
Lionel Messi merayakan gol untuk Barcelona ke gawang Tottenham Hotspur dalam partai Liga Champions di Wembley, London, 3 Oktober 2018.

Namun, perjuangan Spurs hanya menghasilkan dua gol via Harry Kane (52') dan Erik Lamela (66'), sehingga harus menelan kekalahan di Stadion Wembley.

(Baca Juga: Hasil Liga Champions - Dikalahkan Barcelona, Pelatih Tottenham Hotspur Salahkan Gol Cepat Philippe Coutinho)


Pelatih Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino, memberikan instruksi kepada anak-anak asuhnya dalam laga Liga Inggris kontra Liverpool FC di Stadion Wembley, London, Inggris pada 15 September 2018.(IAN KINGTON/AFP)

"Dengan skor yang seperti itu, jelas Anda harus keluar untuk menyerang. Terutama pada babak kedua saat mencari gol untuk menyelamatkan hasil akhir," ucap Pochettino.

Pria asal Argentina itu pun menilai bahwa keberadaan Lionel Messi benar-benar membuat Totetnham tak berdaya.

"Apa yang terjadi adalah pemain seperti ia akan menghabisi Anda," pungkas mantan pelatih Southampton ini.

(Baca Juga: Messi Mencintai Suarez, Suarez Mencintai Messi)

Hasil ini membuat Tottenham mendekam peringkat tiga Grup B tanpa poin, hasil dari dua kekalahan.

The Lilywhites hanya unggul agresivitas gol dari PSV Eindhoven yang berada di dasar klasemen.

Sementara Barcelona kukuh di puncak klasemen dengan enam angka dan menang selisih gol dari Inter Milan yang mengoleksi poin sama.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Football.london

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X