Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Babak Pertama Napoli Vs PSG - Tim Tamu Memimpin 1-0 di Menit Terakhir

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 7 November 2018 | 03:54 WIB
Ilustrasi berita Liga Champions.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Champions.

Pada menit ke-35, Koulibaly harus bersusah-payah melakukan tekel untuk menghentikan laju lari striker muda Prancis itu.

Dari rangkaian sepak pojok, pada menit ke-37, upaya Angel Di Maria masih bisa digagalkan penjaga gawang Napoli, David Ospina.

Menjelang babak pertama berakhir, kebuntuan skor akhirnya dipecahkan gelandang PSG, Juan Bernat.

Adalah Kylian Mbappe yang membuka jalan terjadinya gol tersebut.

Berlari kencang dari sebelah kiri, dia mengirim umpan silang mendatar yang sukses diceploskan Juan Bernat ke dalam gawang kendati dikepung tiga bek Napoli.

(Baca Juga: Susunan Pemain Napoli Vs PSG - Debut Gianluigi Buffon di Liga Champions bersama Les Parisiens)

Napoli 0-1 PSG (Juan Bernat 45+2')

Napoli (4-3-3): 25-David Ospina; 19-Nikola Maksimovic, 33-Raul Albiol, 26-Kalidou Koulibaly, 6-Mario Rui; 5-Allan, 17-Marek Hamsik, 8-Fabian Ruiz; 7-Jose Callejon, 24-Lorenzo Insigne, 14-Dries Mertens.

Cadangan: 27-Orestis Karnezis, 23-Elseid Hysaj, 2-Kevin Malcuit, 42-Amadou Diawara, 20-Piotr Zielinski, 11-Adam Ounas, 99-Arkadiusz Milik.

Pelatih: Carlo Ancelotti

PSG (3-4-3): 1-Gianluigi Buffon; 4-Thilo Kehrer, 2-Thiago Silva, 5-Marquinhos; 14-Juan Bernat, 23-Julian Draxler, 6-Marco Verratti, 12-Thomas Meunier; 10-Neymar, 7-Kylian Mbappe, 11-Angel Di Maria

Cadangan: 16-Alphonse Areola, 3-Presnel Kimpembe, 9-Edinson Cavani, 17-Eric Maxim Choupo-Moting, 25-Adrien Rabiot, 27-Moussa Diaby, 34-Stanley Nsoki

Pelatih: Thomas Tuchel


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Uefa.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X