Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Juventus Vs Manchester United - Operan Cristiano Ronaldo Berujung Bentur Tiang, Skor Seri pada Babak Pertama

By Septian Tambunan - Kamis, 8 November 2018 | 03:47 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.

Juventus bermain seri 0-0 dengan Manchester United pada babak pertama laga keempat Grup H Liga Champions di Stadion Allianz, Turin, Rabu (7/11/2018) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Dikutip BolaSport.com dari situs resmi UEFA, Juventus sebenarnya tampil lebih mendominasi.

I Bianconeri memimpin penguasaan bola dengan 54 persen.

(Baca Juga: Paul Pogba: Cristiano Ronaldo Mencetak Gol Semudah Minum Air)

Dari segi peluang, Juventus memiliki 10 yang 1 di antaranya mengarah tepat sasaran.

Adapun Manchester United mempunyai 3 kesempatan, di mana 1 menuju ke gawang.

Mengontrol jalannya pertandingan sejak awal, Juventus baru bisa melepaskan tembakan tepat sasaran pertama pada menit ke-31 melalui tembakan jarak jauh Sami Khedira.

Namun, bola dapat dengan mudah dihentikan oleh kiper Manchester United, David De Gea.

Cuma berselang tiga menit, De Gea kembali melakukan penyelamatan.

(Baca Juga: Paul Pogba: Jose Mourinho adalah Bosnya)

Kali ini De Gea menepis sepakan pemain sayap Juventus, Juan Cuadrado, yang sempat membentur Nemanja Matic sehingga membuat bola berbelok arah.

Juventus nyaris unggul pada menit ke-35 andai sepakan jarak dekat Sami Khedira, yang memanfaatkan umpan datar Cristiano Ronaldo dari sisi kiri pertahanan Man United, tak membentur tiang gawang.

Skor 0-0 bertahan sampai turun minum.

Juventus 0-0 Manchester United

Susunan Pemain

Juventus (4-3-3): 1-Wojciech Szczesny; 2-Mattia De Sciglio, 3-Giorgio Chiellini, 19-Leonardo Bonucci, 12-Alex Sandro; 6-Sami Khedira, 5-Miralem Pjanic, 30-Rodrigo Bentancur; 10-Paulo Dybala, 7-Cristiano Ronaldo, 16-Juan Cuadrado

Pelatih: Massimiliano Allegri

Manchester United (4-3-3): 1-David De Gea; 18-Ashley Young, 12-Chris Smalling, 2-Victor Lindelof, 23-Luke Shaw; 31-Nemanja Matic, 6-Paul Pogba, 21-Ander Herrera; 14-Jesse Lingard, 7-Alexis Sanchez, 11-Anthony Martial

Pelatih: Jose Mourinho

Wasit: Ovidiu Hategan (Rumania)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Andai sekarang harganya segini, apakah ada klub yang mau membeli mereka? #delealli #kevindebruyne #paulpogba #ngolokante #ericdier #saulniguez

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Uefa.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X