Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jika Dihitung dari Tahun 2013, PSG Bukan Klub Terboros Lho

By Scholastica Novena M.P.K - Sabtu, 5 Agustus 2017 | 18:57 WIB
Neymar diperkenalkan sebagai pemain baru Paris Saint-Germain (PSG), Jumat (4/8/2017).
LIONEL BONAVENTURE/AFP
Neymar diperkenalkan sebagai pemain baru Paris Saint-Germain (PSG), Jumat (4/8/2017).

Dengan membeli Neymar pada bursa transfer musim ini, PSG dianggap sebagai klub yang boros.

Neymar ditebus PSG seharga 222 juta euro, sekaligus tercatat sebagai pemain termahal mengalahkan Paul Pogba.

PSG pun menjadi klub terboros dalam belanja pemain pada musim panas ini.

Total, klub berjuluk Les Parisiens itu sudah menghabiskan 3,7 triliun rupiah.

Namun, sjumlah pengeluaran PSG merupakan belanja terhemat jika ditarik dari rekam bursa transfer sejak tahun 2013 hingga musim ini.


Manajer Manchester United, Jose Mourinho (kiri), melakukan selebrasi bersama Paul Pogba seusai mengalahkan Ajax Amsterdam dalam laga final Liga Europa di Stadion Friends Arena, Stockholm, Swedia, pada 24 Mei 2017.(SOREN ANDERSSON/AFP)

Klub yang paling boros dalam berbelanja sejak tahun 2013 hingga sekarang adalah Manchester united.

MU memiliki total pengeluaran sebanyak 13,6 triliun rupiah, sedangkan PSG hanya 10 triliun rupiah.

Posisi kedua dan ketiga ditempati oleh Manchester City dengan total 13,3 triliun rupiah dan Chelsea sebesar 10,3 triliun rupiah.

Pengeluaran MU terbesar disebabkan oleh pembelian Paul Pogba seharga 1,6 triliun.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : transfermarkt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X