Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

5 Hal yang Harus Diketahui dari Penghargaan Terbaik FIFA 2017

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Jumat, 18 Agustus 2017 | 03:39 WIB
Pemain Real Madrid, Cristiano Ronaldo, mencium trofi penghargaan Pemain Pria Terbaik FIFA 2016 di Zurich, Swiss, Senin (9/1/2017) waktu setempat.
FABRICE COFFRINI/AFP
Pemain Real Madrid, Cristiano Ronaldo, mencium trofi penghargaan Pemain Pria Terbaik FIFA 2016 di Zurich, Swiss, Senin (9/1/2017) waktu setempat.

Desain trofi ini adalah penghormatan terhadap trofi Piala Dunia dan dibuat oleh perusahaan Adon Production AG, perusahaan asal Swiss.

  • berat 6,4 kg
  • tinggi 310 mm
  • terdiri dari lima bagian: the bottom, the base, carbon piece di atas the base, the body and the ball

Pemain yang masuk dalam FIFA/FIFPro world11 akan menerima miniatur dari trofi ini.

4. Tempat Pelaksanaan

Tahun lalu Kota Zurich, Swiss, menjadi tuan rumah penghargaan ini.

Tahun ini menjadi giliran Kota London di Inggris yang berkesempatan menggelar penghargaan paling bergengsi milik FIFA ini.

5. Cara Penentuan Pemenang

Tahun lalu untuk pertama kali, fan ikut serta untuk menentukan pemain dan pelatih terbaik pria maupun wanita, hal yang akan kembali dilakukan tahun ini.

Voting akan dilakukan pada tanggal 21 Agustus sampai 7 September bagi fan yang ingin ikut menentukan hasil penghargaan ini.

Ada empat hal yang menentukan pemenang penghargaan ini:

  • 25 persen: kapten tim nasional
  • 25 persen: pelatih tim nasional
  • 25 persen: media (200 orang pilihan dari 6 benua)
  • 25 persen: fan (melalui voting di Fifa.com)

Pemenang penghargaan gol dan fan terbaik akan sepenuhnya ditentukan oleh voting yang dilakukan fan di Fifa.com setelah mereka yang masuk nominasi dipilih oleh panel yang ditunjuk FIFA.

Pemenang FIFA Fair Play dan penjaga gawang terbaik akan ditentukan sepenuhnya oleh panel yang ditunjuk FIFA.

Sedangkan FIFA/FIFPro World11 ditentukan oleh voting pemain profesional di seluruh dunia.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Fifa.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X