Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

FIFA Foorball Awards 2017 - 9 Kapten Tim Ini Tak Memvoting Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi, Nomor 5 Pemain Terkenal

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Selasa, 24 Oktober 2017 | 19:40 WIB
Megabintang Real Madrid asal Portugal, Cristiano Ronaldo, berbicara seusai memenangi gelar Pemain Pria Terbaik dalam acara The Best FIFA Football Awards 2017 di London, Inggris, pada 23 Oktober 2017.
BEN STANSALL/AFP
Megabintang Real Madrid asal Portugal, Cristiano Ronaldo, berbicara seusai memenangi gelar Pemain Pria Terbaik dalam acara The Best FIFA Football Awards 2017 di London, Inggris, pada 23 Oktober 2017.

Saat mayoritas kapten timnas di dunia memilih Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi untuk memenangi kategori Pemain Pria Terbaik dalam The Best FIFA Football Awards 2017, 9 kapten tim ini punya pilihan tersendiri.

Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi menjadi pemain yang paling banyak divoting untuk menjadi pemenang penghargaan FIFA Best Men's Player Award 2017.

Seperti diketahui, Lionel Messi harus mengakui keunggulan Cristiano Ronaldo dalam ajang FIFA Football Awards 2017.

Lionel Messi hanya mampu mendapatkan 19,25 persen dari total perolehan suara yang ada.

(Baca Juga: Selamatkan Kiper yang Kolaps seperti Choirul Huda, Pemain Ini Dapatkan Penghargaan FIFA Fair Play Award 2017)

Sedangkan Cristiano Ronaldo yang memenangi penghargaan tersebut mampu unggul telak dengan mendapat 43,16 persen dari total suara.

Pemungutan suara dilakukan berdasarkan pilihan para kapten dan pelatih tim nasional negara-negara anggota FIFA serta media dan jajak pendapat fan secara online.

Meski mayoritas kapten memasukkan nama Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi dalam daftar, kaptem-kapten timnas ini mempunyai penilaian berbeda.

Mereka tidak memasukkan nama Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi dalam voting mereka.

BolaSport.com menelusuri setidaknya ada 9 kapten timnas yang tidak memvoting nama Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. Berikut daftarnya:

1. Kapten Andorra, Lima Sola

2. Kapten Barbados, Mario Harte

3. Kapten Belize, Elroy Smith

4. Kapten Taiwan, Chen Yi-Wei

5. Kapten Jerman, Manuel Neuer

6. Montserrat, Griffith Anthony

7. Trinidad dan Tobago, Sheldon Bateau

8. Tanzania, Mbwana Samatta

9. Thailand, Kawin Thamsatchanan


Editor : Bagaskara Setyana Adhie Perkasa
Sumber : Fifa.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X