Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan Alexis Sanchez, Striker Debutan Cile Ini yang Sukses Permalukan Pembunuh Italia

By Verdi Hendrawan - Minggu, 25 Maret 2018 | 04:42 WIB
Penyerang tim nasional Cile, Marcos Bolados (19), merayakan keberhasilannya mencetak gol ke gawang Swedia bersama rekan-rekannya dalam laga uji coba di Stadion Friends Arena, Solna, Swedia, pada Sabtu (24/3/2018).
JONATHAN NACKSTRAND / AFP
Penyerang tim nasional Cile, Marcos Bolados (19), merayakan keberhasilannya mencetak gol ke gawang Swedia bersama rekan-rekannya dalam laga uji coba di Stadion Friends Arena, Solna, Swedia, pada Sabtu (24/3/2018).

Tim nasional Cile sukses mempermalukan Swedia di depan pendukungnya dalam laga uji coba yang berlangsung di Stadion Friends Arena, Solna, pada Sabtu (24/3/2018) atau Minggu dini hari WIB.

Pada pertandingan tersebut, Cile sukses mempermalukan tuan rumah Swedia dengan skor 2-1.

Cile sukses unggul terlebih dahulu pada menit ke-22 melalui sepakan indah Arturo Vidal.

Namun, kombinasi tiga pemain Swedia yang sukses diakhiri oleh sepakan Ola Toivonen pada menit ke-23 berhasil membuat kedudukan menjadi 1-1.

Pada menit ke-90, Cile mendapat peluang emas melalui kerja sama Alexis Sanchez dan Nicolas Castillo.

(Baca Juga: Berpeluang Kembali Tampil Kontra Juventus, Bek Anyar AC Milan Ini Punya Harapan Lain)


Penyerang Cile, Alexis Sanchez (tengah) mencoba melewati barisan pemain Swedia dalam laga uji coba di Friends Arena, Solna, 24 Maret 2018.(JONATHAN NACKSTRAND / AFP)

Alexis Sanchez yang berusaha untuk menyelesaikan peluang tersebut gagal menaklukkan kiper Swedia, Kristoffer Nordfeldt.

Beruntung bagi Cile, bola muntah berhasil disambar seorang pemain debutan, Marcos Bolados, untuk mengubahnya menjadi gol kemenangan.

Laga tersebut merupakan debut bagi Bolados yang baru masuk pada menit ke-71 menggantikan Angelo Sagal.


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X