Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mimpi Buruk di Laga Bersejarah Ivan Rakitic Bersama Kroasia

By Wisnu Nova Wistowo - Rabu, 12 September 2018 | 05:08 WIB
Ekspresi pemain Kroasia, Ivan Rakitic, setelah timnya mengalami kekalahan memalukan 0-6 melawan Spanyol pada pertandingan Liga A Grup 4 UEFA Nations League di Stadion Martinez Valero, Selasa (11/9/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB,
JOSE JORDAN / AFP
Ekspresi pemain Kroasia, Ivan Rakitic, setelah timnya mengalami kekalahan memalukan 0-6 melawan Spanyol pada pertandingan Liga A Grup 4 UEFA Nations League di Stadion Martinez Valero, Selasa (11/9/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB,

Pertandingan pertama Kroasia di Liga A Grup 4 UEFA Nations League melawan Spanyol di Stadion Martinez Valero menjadi momen bersejarah bagi Ivan Rakitic.

Betapa tidak, pada laga yang dimainkan, Selasa (11/9/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB Rakitic genap mencatat 100 penampilan bersama timnas Kroasia.

"Saya ingat seperti apa sulitnya untuk bisa mendapatkan penampilan pertama bersama Kroasia. Sekarang, 11 tahun sudah berlalu dan sudah tak sabar memainkan laga ke-100," kata Rakitic sebelum pertandingan melawan Spanyol seperti dilansir BolaSport.com dari ESPN.

Rakitic menjadi pemain ke-8 Kroasia yang bisa membuat 100 penampilan setelah Dario Simic, Vedran Corluka, Ivica Olic, Josip Simunic, Stipe Pletikosa, Luka Modric and Darijo Srna.


Pertandingan melawan Spanyol di Liga A Grup 4 UEFA Nations League di Stadion Martinez Valero, Selasa (11/9/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB, menjadi penampilan ke-100 Ivan Rakitic bersama timnas Kroasia.(JOSE JORDAN/AFP)

(Baca Juga: Liliyana Natsir Ungkap Momen Terindah dan Paling Mengesalkan Sepanjang Karier)

Srna menjadi pemain dengan jumlah penampilan terbanyak dalam sejarah sepak bola Kroasia dengan 134 laga.

Di sisi lain, pertandingan sekaligus menjadi mimpi buruk buat gelandang impresif FC Barcelona ini.

Ya, pertandingan tersebut ternyata tidak berjalan sesuai dengan harapan Rakitic.

Tim yang berstatus finalis Piala Dunia 2018 di luar dugaan hancur lebur di tangan Spanyol.

Mereka mengalami kekalahan memalukan karena enam kali kebobolan tanpa sanggup mencetak satu pun gol balasan.

Lima pemain Spanyol ditambah satu gol bunuh diri secara bergantian menyarangkan bola di dalam Kroasia.

Mereka adalah Saul Niguez yang membuka keran gol Spanyol pada menit ke-24, Marco Asensio (33') , gol bunuh diri Lovre Kalinic (35'), Rodrigo Moreno (49'), Sergio Ramos (57'), dan Isco (70').


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Espnasia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X