Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mohamed Salah Alami Cedera Usai Bawa Timnas Mesir Menang Telak

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 13 Oktober 2018 | 14:16 WIB
Mohamed Salah dalam pertandingan Kualifikasi Piala Afrika antara timnas Mesir lawan Niger di Stadion Borg el-Arab, Alexandria, 8 September 2018.
KHALED DESOUKI / AFP
Mohamed Salah dalam pertandingan Kualifikasi Piala Afrika antara timnas Mesir lawan Niger di Stadion Borg el-Arab, Alexandria, 8 September 2018.

Pemain sayap Liverpool, Mohamed Salah, dikhawatirkan mengalami cedera parah saat membela timnas Mesir dalam lanjutan kualifikasi Piala Afrika.

Melakoni pertandingan pada jeda internasional, Mohamed Salah kembali membela negaranya, timnas Mesir pada lanjutan kualifikasi Piala Afrika melawan Swaziland, Jumat (12/10/2018).

Mohamed Salah sukses mencetak satu dari empat gol yang tercipta untuk timnas Mesir pada pertandingan yang di gelar di Stadio As-Salam Cairo.

(Baca juga: Kroasia Vs Inggris - Gareth Southgate: Ben Chilwell Mainkan Debut Super)

Namun, permainan gemilang Mohamed Salah harus dibayar mahal dengan cedera yang dia alami pada pertandingan itu.

Dilansir BolaSport.com dari Metro, cedera yang dialami Mohamed Salah tidak terlalu serius tetapi pemain andalan Liverpool dipastikan istrirahat dalam jangka waktu lama.

(Baca Juga: Debut di Timnas Inggris, Jadon Sancho Panen Pujian dari Kapten dan Legenda)

Hal itu diungkapkan oleh petugas medis yang merawat Mohamed Salah melalui asisten pelatih timnas Mesir.

"Diagnosa awal mengatakan Salah mengalami cedera otot dan kemungkinan cedera itu tidak parah," ucap Hanzy Ramzy.

(Baca Juga: Masih Layakkah Raheem Sterling Dipertahankan Gareth Southgate di Timnas Inggris?) 

"Ini bukan cedera yang parah, kami akan membantunya untuk cepat pulih dan segera mungkin kembali memperkuat tim," ucap Hamzy lagi.

Menyusul cedera tersebut, Juergen Klopp bersama Liverpool kemungkinan tidak diperkuat sang pemain hingga waktu yang belum dipastikan.

Liverpool tidak memiliki agenda pertandingan hingga 20 Oktober 2018.

Terkait hal itu, Mohamed Salah akan memanfaatkan waktu tersebut untuk menjalani pemulihan.

Andai Salah harus absen hingga November, Liverpool tidak terlalu khawatir karena deretan laga berat sudah mereka lewati.

Sepanjang Oktober, Si Merah hanya akan bertemu Huddersfield Town, Crvena Zvezda, dan Cardiff City

(Baca Juga: Kroasia Vs Inggris - Bermain Imbang, Gareth Southgate: Kami Layak Menang) 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Jadon Sancho menjadi pemain termuda kedua yang menjalani debut bersama timnas Inggris. #jadonsancho #england #threelions

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : metro.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X